Boateng: Messi dan Ronaldo Bisa Cium Ketakutan Lawan
Editor Bolanet | 25 Februari 2016 08:10
Bintang Real Madrid dan Barcelona sudah membuat total 63 gol di klub masing-masing musim ini.
Boateng lantas memberikan gambaran mengenai apa yang ia rasakan ketika menghadapi dua pemain tersebut.
Bersama Ronaldo atau Messi, apapun opsi yang anda pilih, sulit ketika anda memberikan mereka ruang terbuka. Mereka terlalu cepat, tutur Boateng di Players' Tribune.
Neymar dan Messi amat lincah dan bisa berputar dengan cepat, amat cepat bagi para bek seperti saya, yang memiliki tinggi badan cukup. Ronaldo, ia memiliki postur yang besar dan tinggi, dan ia juga cepat, kuat, dan memiliki tandukan yang bagus. Anda tidak boleh malas ketika menghadapi pemain seperti mereka. Karena mereka akan mencetak gol.
Mereka terlalu bagus. Anda tidak bisa membuat kesalahan. Anda harus percaya diri. Ronaldo, Messi, Neymar, dan Suarez - mereka bisa mencium ketakutan ketika Anda berduel dengan mereka. Satu hembusan nafas dan mereka akan menghancurkan Anda. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





