Bravo Usung Misi Balas Dendam Melawan Celta
Editor Bolanet | 2 April 2015 20:30
Barca pernah dipermalukan Celta dengan skor 1-0 saat berlaga di Camp Nou pada pertemuan pertama lalu. Kini pasukan Luis Enrique akan berkunjung ke Balaidos dengan modal empat kemenangan beruntun di liga.
Celta sendiri tak seberuntung Barca karena saat ini berada di peringkat 10 dan hanya mengemas satu kemenangan dalam empat laga terakhir di liga. Meskipun begitu, Bravo enggan meremehkan kekuatan Celta dan menganggap lawannya kali ini tetap berpotensi membahayakan timnya.
Pada hari Minggu kami akan bermain melawan Celta, yang pernah mengalahkan kami di Camp Nou. Kami sangat fokus untuk pertandingan ini karena kami tahu betapa berbahayanya Celta, kata Bravo.
Tim sudah sangat siap untuk menjalani pertandingan ini. Libur jeda internasional seharusnya tidak mempengaruhi kami. Setelah pertandingan ini kami akan melihat lebih jauh ke tim lain.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









