Carvajal Juga Minta Madrid Jaga Performa
Editor Bolanet | 7 Desember 2014 17:41
Seperti yang diketahui, Madrid meraih kemenangannya yang ke-18 usai membekuk Celta Vigo dengan skor 3-0 di Santiago Bernabeu, Minggu (07/12). Los Blancos selalu bisa meraup tiga poin sejak pertengahan September lalu.
Rekor kemenangan beruntun itu pun menjadi rekor baru bagi Madrid. Catatan itu melampaui rekor kemenangan 15 beruntun yang pernah dicatatkan Los Blancos pada tahun 1961 dan 2011 lalu.
dan Toni Kroos sebelumnya juga sudah mewanti-wanti Madrid agar tak mengendurkan performanya. Kini, nada serupa juga disampaikan oleh Carvajal. Ia menyerukan agar rekan-rekannya tak terlena dengan rekor itu. Bek 22 tahun tersebut berharap Madrid bisa terus konsisten meraih kemenangan di laga-laga selanjutnya. Apalagi, ada sejumlah pertandingan penting yang akan dilalui Madrid sebentar lagi.
Kami tak memikirkan rekor tersebut. Kami hanya berpikir untuk terus menang, dan sekarang kami harus memikirkan tentang Ludogorets Razgrad. Semua pemain harus bersiap-siap, karena kami sebentar lagi ajang Piala Dunia antar klub akan segera dilangsungkan, tegasnya pada situs resmi klub. [initial]
Baca Juga:
- Review: Hattrick Ronaldo Perpanjang Rekor El Real
- Ancelotti: Punya Ronaldo Adalah Keuntungan Besar
- Highlights La Liga: Real Madrid 3-0 Celta Vigo
- Carvajal: Skill Ronaldo Tak Bisa Dijelaskan Dengan Kata-Kata
- Ancelotti Umumkan James Cedera Betis
- Rekor 18 Kemenangan, Marcelo Minta Madrid Tetap Rendah Hati
- Marcelo: Chilena Ronaldo Mestinya Jadi Gol
- Ancelotti Samai Rekor Rijkaard di Barca
- Kroos Berharap Madrid Tetap Konsisten Raih Tiga Angka
- Kroos: Semoga Ronaldo Terus Tampil Dahsyat
- Carjaval: Kami Pantas Menang Lawan Celta
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








