Carlos: Zidane Buat Madrid Bergembira
Editor Bolanet | 16 Februari 2016 09:31
Zidane awalnya sempat diragukan usai ia ditunjuk sebagai manajer anyar Madrid, menggantikan Rafael Benitez di pertengahan musim. Namun demikian, legenda Prancis hingga kini sukses membawa klub tak terkalahkan di semua laga La Liga yang ia jalani.
Saya amat bahagia untuknya, karena ia tidak punya banyak pengalaman melatih di tim lain. Zidane sendiri punya pengalaman yang luar biasa ketika masih bermain. Ia membuat banyak pemain merasa senang dan bahagia, selain itu spirit tim juga meningkat luar biasa, tutur Carlos pada AS.
Saya tidak ingin bicara tentang Benitez, namun apa yang Zidane lakukan adalah sesuatu yang sudah lama tak dilihat oleh tim. Mereka mungkin membutuhkan pelatih yang bisa mengerti mereka. Ia dan staff-nya melakukan sesuatu yang tak pernah saya lihat sebelumnya.
Madrid akan bermain melawan AS Roma di leg pertama babak 16 besar Liga Champions tengah pekan ini. [initial]
Baca Juga:
- Hiddink Masih Kesal Dikalahkan Barca di Liga Champions
- Sungguh Tak Masuk Akal, Messi Cetak Golazo Cantik dari Belakang Gawang!
- Neymar Segera Perpanjang Kontrak di Barca
- Bale Masih Absen Setidaknya Tiga Pekan Lagi
- Perotti Tak Gentar dengan Skuat Bertabur Bintang Madrid
- Bukti Video: Penalti Messi Buat Neymar, Bukan Suarez
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










