Ciamik Lawan Sociedad, Ancelotti Tuntut Real Madrid Juga Ciamik Lawan PSG
Serafin Unus Pasi | 6 Maret 2022 07:25
Bola.net - Manajer Real Madrid, Carlo Ancelotti memberikan sebuah pesan kepada timnya usai laga melawan Real Sociedad. Ia ingin anak asuhnya bermain dengan sama ciamiknya di tengah pekan depan.
Real Madrid sukses memetik kemenangan apik di jornada 27 La Liga pada dini hari tadi. Menjamu Real Sociedad di Santiago Bernabeu, El Real menang dengan skor 4-1.
Real Madrid sendiri tidak bisa merayakan kemenangan ini terlalu lama. Karena di tengah pekan nanti mereka ditunggu PSG di leg kedua babak 16 besar Liga Champions.
Ancelotti menilai kemenangan ini bakal jadi modal yang bagus bagi timnya untuk laga krusial itu. "Saya rasa kemenangan ini akan menjadi tambahan yang bagus bagi kami jelang pertandingan itu [vs PSG]," ujar Ancelotti di laman resmi Real Madrid.
Baca komentar lengkap sang manajer di bawah ini.
Penampilan Oke
Di mata Ancelotti, timnya bermain dengan sangat baik sejak awal laga melawan Sociedad. Ia menilai hampir semua elemen El Real berjalan dengan baik.
Ia yakin jika Madrid bermain seperti ini, mereka bisa mengalahkan PSG di tengah pekan nanti.
"Kami bermain dengan baik sejak awal laga. Jika Jika kami bisa bermain seperti ini lagi, maka kami punya peluang yang bagus untuk meraih sesuatu di pertandingan tengah pekan nanti,"
Butuh Bantuan Fans
Ancelotti juga meminta bantuan para Madridista untuk mendukung mereka di tengah pekan nanti. Karena ia menilai tanpa dukungan mereka, bakal susah bagi Madrid mengalahkan PSG.
"Kami menunjukkan intensitas yang tepat di laga ini, dan para fans benar-benar membantu kami untuk menemukan performa terbaik kami. Jadi semoga kami bisa mengulanginya lagi,"
"Pada madridismo percaya bahwa kami bisa membalikkan keadaan di hari Rabu nanti. Bantuan mereka akan sangat vital di hari Rabu nanti," ujarnya.
Tanpa Pemain Inti
Di leg kedua nanti, Real Madrid bakal sedikit pincang.
Karena Casemiro dipastikan absen karena mendapatkan suspensi.
Klasemen La Liga
(Real Madrid CF)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



