Copa Lepas, Ancelotti Fokus di Champions dan La Liga
Editor Bolanet | 17 Januari 2015 23:40
- Carlo Ancelotti ingin Real Madrid fokus pada dua kompetisi yang tersisa, usai mereka tersingkir dari babak 16 besar Copa del Rey atas Atletico Madrid tengah pekan ini.
Sang manajer juga tak lupa meminta maaf pada seluruh suporter, karena timnya gagal mempertahankan gelar juara yang mereka menangkan musim lalu.
Kami membayar atas kesalahan yang membuat kami tidak bisa terus bermain di Copa. Kami meminta maaf karena harusnya itu jadi tujuan utama klub ini, tutur Ancelotti pada reporter.
Tahun lalu kami memenangkannya dan kami meminta maaf. Namun kami harus menatap ke depan. Kami masih punya dua kompetisi. Kami punya satu bulan untuk memperkuat posisi kami di liga, mencoba meraih poin lebih banyak dari rival kami dan selain itu masih ada Liga Champions, pungkasnya. [initial]
(gl/rer)
Sang manajer juga tak lupa meminta maaf pada seluruh suporter, karena timnya gagal mempertahankan gelar juara yang mereka menangkan musim lalu.
Kami membayar atas kesalahan yang membuat kami tidak bisa terus bermain di Copa. Kami meminta maaf karena harusnya itu jadi tujuan utama klub ini, tutur Ancelotti pada reporter.
Tahun lalu kami memenangkannya dan kami meminta maaf. Namun kami harus menatap ke depan. Kami masih punya dua kompetisi. Kami punya satu bulan untuk memperkuat posisi kami di liga, mencoba meraih poin lebih banyak dari rival kami dan selain itu masih ada Liga Champions, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












