Dani Alves Sebut Hidup Normal Membosankan
Editor Bolanet | 16 Desember 2015 11:11
Saya benci apa yang berada di sekitar sepakbola. Saya hidup di dunia ini, tapi saya tak termasuk itu, ujarnya seperti dilansir Four Four Two.
Ada kebohongan dan juga kepentingan lain. Saya punya kekurangan, tapi saya seorang yang jujur. Kadang-kadang saya berpikir bahwa orang tak siap untuk mendengarkan dan membahas kebenaran, tambahnya.
Dan ditambahkan oleh bek asal Brasil tersebut, bagaimana dia menjalani kehidupannya sehari-hari di luar dunia sepakbola. Menurutnya ia jarang menonton televisi karena banyaknya kabar buruk yang diberitakan.
Saya seorang yang gila tapi baik. Seseorang yang menikmati hidup. Saya hampir tak pernah menonton televisi karena ada tumpukan berita buruk, tambahnya.
Saya senang untuk memiliki kepribadian, cara saya berpakaian. Saya pikir menjadi normal sedikit membosankan, tandasnya.[initial]
(fft/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59 -
Link Live Streaming Barcelona vs Olympiakos - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04