Data dan Fakta La Liga: Barcelona vs Celta Vigo
Gia Yuda Pradana | 21 Desember 2018 15:32
Bola.net - - Pemimpin klasemen Barcelona akan menjamu peringkat 10 Celta Vigo pada jornada 17 La Liga 2018/19, Minggu (23/12). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di Camp Nou ini.
Di La Liga musim lalu, Celta dan Barcelona dua kali bermain imbang dengan skor identik 2-2 kandang dan tandang.
Musim lalu, Celta dan Barcelona juga berjumpa di babak 16 besar Copa del Rey. Imbang 1-1 di kandang Celta pada leg pertama, Barcelona lolos setelah menang 5-0 lewat gol-gol Lionel Messi (2), Jordi Alba, Luis Suarez dan Ivan Rakitic di Camp Nou pada leg kedua.
Barcelona tak terkalahkan dalam lima laga terakhirnya melawan Celta di semua kompetisi (M2 S3 K0).
Barcelona tak terkalahkan dalam empat laga kandang terakhirnya melawan Celta di semua kompetisi (M3 S1 K0), mencetak 18 gol dan hanya kebobolan tiga.
Barcelona selalu mencetak minimal dua gol dalam delapan dari sembilan laga kandang terakhirnya melawan Celta di semua kompetisi.
Barcelona hanya kalah sekali dalam 16 laga kandang terakhirnya melawan Celta di semua kompetisi, yakni dengan skor 0-1 di La Liga musim 2014/15.
Lionel Messi telah mengemas sembilan gol dan sembilan assist dalam 14 penampilan melawan Celta di semua kompetisi.
Scroll terus ke bawah.
Performa dan Statistik
Barcelona tak terkalahkan dalam tujuh laga terakhirnya di semua kompetisi (M5 S2 K0).
Barcelona hanya kalah sekali dalam 38 laga kandang terakhirnya di La Liga.
Barcelona selalu mencetak minimal dua gol dalam 34 dari 38 laga kandang terakhirnya di La Liga.
Barcelona selalu menang tanpa kebobolan dan selalu mencetak minimal dua gol dalam tiga laga terakhirnya di La Liga: 2-0 vs Villarreal (kandang), 4-0 vs Espanyol (tandang), 5-0 vs Levante (tandang).
Lionel Messi selalu menyumbangkan gol atau assist dalam sepuluh penampilan terakhirnya untuk Barcelona di La Liga (10 gol, 8 assist).
Gol terbanyak untuk Barcelona di La Liga 2018/19 sejauh ini: Lionel Messi (14).
Assist terbanyak untuk Barcelona di La Liga 2018/19 sejauh ini: Lionel Messi (10).
Celta tak terkalahkan dalam tiga laga terakhirnya di La Liga: menang 2-0 vs Huesca (kandang), menang 3-2 vs Villarreal (tandang), imbang 0-0 vs Leganes (kandang).
Celta hanya menang sekali dalam enam laga tandang terakhirnya di La Liga (M1 S2 K3).
Celta selalu kebobolan minimal dua gol dalam empat laga tandang terakhirnya di La Liga: 1-2 vs Sevilla, 3-3 vs Real Betis, 1-2 vs Real Sociedad, 3-2 vs Villarreal.
Gol terbanyak untuk Celta di La Liga 2018/19 sejauh ini: Iago Aspas (10).
Assist terbanyak untuk Celta di La Liga 2018/19 sejauh ini: Brais Mendez (4).
Berita Video
Berita video time out tujuh pesepakbola yang menempuh sekolah hingga mendapatkan gelar sarjana.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kode Keras Hansi Flick! Tidak Ingin Marcus Rashford Kembali ke MU!
Liga Spanyol 22 Januari 2026, 16:13
-
Barcelona Menang, tapi Cedera Pedri Bukan Kabar Bagus
Liga Champions 22 Januari 2026, 11:28
-
Man of the Match Slavia Praha vs Barcelona: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Januari 2026, 06:57
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Milan 26 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 23:29
-
Prediksi Juventus vs Napoli 26 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 23:08
-
Prediksi Arsenal vs Man United 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 22:12
-
Proliga 2026: Kalahkan Medan Falcons, Livin Mandiri Raih Kemenangan Perdana
Voli 23 Januari 2026, 21:59
-
Prediksi Barcelona vs Oviedo 25 Januari 2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 21:55
-
Prediksi Crystal Palace vs Chelsea 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:48
-
Liverpool Mengintai, Thomas Frank Tegaskan Micky van de Ven Milik Tottenham
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:24
-
Prediksi Villarreal vs Real Madrid 25 Januari 2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 20:05
-
Prediksi Bournemouth vs Liverpool 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Inter vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 23 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs Persik Kediri 24 Januari 2026
Bola Indonesia 23 Januari 2026, 19:38
-
Prediksi Man City vs Wolves 24 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 18:28
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



