Data dan Fakta La Liga: Sevilla vs Barcelona
Editor Bolanet | 2 Oktober 2015 08:46
Berikut adalah data dan fakta pertandingan tersebut.
Pertandingan terakhir antara kedua tim ini terjadi dalam ajang Piala Super Eropa. Barcelona bisa menang lewat gol Pedro Rodriguez yang kini sudah pindah ke Chelsea.
Terakhir kali Sevilla bisa mengalahkan Barcelona di La Liga adalah pada Maret 2007. Saat itu gol kemenangan Sevilla dicetak Dani Alves.
Pekan lalu Sevilla sukses mengakhiri rentetan lima laga tanpa kemenangan.
Kekalahan dari Celta Vigo dua pekan lalu mengakhiri rentetan 12 kemenangan away Barcelona.
Yevhen Konoplyanka mencetak gol pertamanya bagi Sevilla saat menghadapi Barca.
Barcelona hanya mencetak satu dari empat penalti yang mereka dapat musim ini.
Sevilla sudah mencetak dua gol dari tendangan bebas, salah satunya saat menghadapi Barca di Piala Super Eropa.
Sevilla adalah tim pertama yang bisa mencetak empat gol ke gawang Barcelona pimpinan Luis Enrique.
Musim ini Ter Stegen sudah kebobolan 16 gol hanya dalam tujuh pertandingan. Musim lalu ia hanya kebobolan 16 kali dalam 21 penampilan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
Aksi Magis Lamine Yamal di Anoeta Tak Selamatkan Barcelona dari Kekalahan
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 10:52
-
Kekalahan Perdana Barcelona dalam 12 Laga, Begini Komentar Hansi Flick
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 09:43
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





