Demi Dapatkan Martinez, Barca Tawarkan Deulofeu
Editor Bolanet | 11 Juni 2013 19:35
Beberapa nama besar sempat masuk dalam daftar incaran Barca. Duo bek Brasil David Luiz dan Thiago Silva sempat digadang-gadang akan menjadi pembelian Barca berikutnya.
Namun transfer itu nampaknya sulit terwujud saat ini. Barca kini mengarahkan pandangan mereka kepada defender muda potensial milik Real Sociedad, Inigo Martinez.
Sociedad sebenarnya enggan melepas salah satu pemain terbaik mereka itu terutama karena mereka akan berpartisipasi di Liga Champions musim depan. Akan tetapi, Barca memiliki satu senjata yang mungkin bisa meluluhkan pendirian Sociedad.
Barca bersedia meminjamkan Gerard Deulofeu kepada Sociedad jika diperbolehkan membeli Martinez. Seperti diketahui, Deulofeu merupakan salah satu pemain muda paling berbakat di Eropa dan sudah menjadi incaran berbagai klub besar.
Inigo Martinez yang baru berusia 22 tahun merupakan produk asli akademi Sociedad. Selama kariernya bersama tim senior Sociedad, martinez sudah mencetak 7 gol dalam 60 pertandingan. (sn/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Real Sociedad vs Barcelona 19 Januari 2026
Liga Spanyol 18 Januari 2026, 03:00
-
Thiago Silva Resmi Pulang ke Porto, AC Milan dan Chelsea Harus Gigit Jari
Liga Eropa Lain 21 Desember 2025, 01:53
-
AC Milan Buka Jalan Pulangkan Thiago Silva: Allegri Beri Lampu Hijau
Liga Italia 20 Desember 2025, 15:53
-
Prediksi Real Sociedad vs Girona 13 Desember 2025
Liga Spanyol 12 Desember 2025, 16:42
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







