Diminati Duo Premier League, Fabregas Ogah Pindah
Editor Bolanet | 4 Juni 2013 15:40
Nama gelandang 26 tahun itu muncul di berita seputar bursa transfer musim panas, di mana Manchester United dan mantan klubnya, Arsenal mengaku siap menerimanya. Rumor itu mencuat, setelah Fabregas dikabarkan kesulitan bersaing di skuad Blaugrana.
Namun berita soal masa depannya bersama Barca kian menemui titik terang, setelah dirinya sempat menemui pelatih Tito Vilanova. Menurut Fabregas, ia berencana untuk tetap memperkuat jawara La Liga 2012/13 untuk musim depan, dan seterusnya.
Tak ada yang harus dikatakan (soal kabar transfer ke Inggris), ujar pemain timnas itu, ketika disinggung seputar berita kepindahannya.
Saya sangat bahagia bersama Barcelona, dan saya ingin bertahan untuk tahun-tahun berikutnya.
Hingga saat ini, kontrak Fabregas di Nou Camp masih menyisakan durasi tiga tahun ke depan. Artinya, ia berpeluang meninggalkan Barca ketika usianya menjelang kepala tiga. [initial] (met/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







