Eks Barcelona Ini Yakin Messi Akan Gabung Chelsea
Editor Bolanet | 8 Januari 2015 21:15
Nama Messi memang tengah santer dikabarkan akan hengkang dari Camp Nou menyusul perselisihan dengan pelatih Luis Enrique dan kisruh di tubuh Barcelona. Dan Chelsea disebut sangat tertarik mendatangkan bintang asal Argentina tersebut.
Rumor tersebut semakin menguat dengan fakta Messi mem-follow akun instagram Chelsea dan juga dua penggawa Chelsea, Thibaut Courtois dan Felipe Luis. Dan keyakinan bakal hengkangnya Messi pun diakui oleh Andrea Orlandi.
Sepertinya kita bisa melihat Messi di Chelsea. Rumor di Spanyol adalah bahwa Chelsea mengincarnya dan saya dapat melihat itu bisa terjadi karena untuk kali pertama ada kisah seperti ini, tentang Messi hengkang. Ada banyak cerita selama bertahun-tahun sebelumnya, tapi tak ada yang terjadi. Sekarang, semua tahu ada masalah di sana, ujarnya.
Saya tak tahu siapa yang telah membuat masalah, atau yang ingin Messi pergi, apakah klub atau dia sendiri. Tapi sepertinya dia bisa pergi, tutupnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




