Fabregas Bersedia Khianati Barca dan Gabung Madrid
Editor Bolanet | 15 November 2015 23:42
Saat masih muda, Fabregas menimba ilmu di akademi La Masia milik . Namun pada tahun 2003 ia hijrah ke . Ia akhirnya kembali ke klub Catalan itu pada tahun 2011 lalu.
Namun pada tahun 2014, ia keluar lagi dari Barca dan pindah ke . Fabregas lantas mengungkapkan bahwa dalam beberapa kesempatan, ia nyaris pindah ke Madrid. Ia bahkan sudah melakukan negosiasi dengan presiden Los Blancos namun pada akhirnya ia tak jadi pindah ke Bernabeu.
Walau demikian, ia tak menyebutkan secara detil kapan saja ia bernegosiasi dengan Madrid dan presiden El Real mana saja yang mengontaknya. Namun yang jelas jika ia jadi pindah, maka hal itu bisa menjadi tamparan keras bagi Blaugrana.
Ada kontak dengan beberapa presiden (Madrid) yang berbeda dalam kurun waktu beberapa tahun, namun tak ada kesepakatan yang terjadi, beber Fabregas pada Marca.
Kami mendiskusikan beberapa poin kontrak, namun tak ada kesepakatan final yang berhasil disetujui. Tak pernah ada langkah konkrit yang diambil, lanjutnya. [initial]
Baca Juga:
- Berharap Bangkit, Fabregas Minta Chelsea Contoh Barca
- Fabregas : Spanyol Bisa Kalahkan Siapapun
- Fabregas Puas Spanyol Kalahkan Inggris
- Para Pemain Spanyol Kutuk Teror Bom di Paris
- Fabregas: Perkembangan Neymar Luar Biasa
- Fabregas Siap Sambut Guardiola di Chelsea
- Fabregas Buka Pintu ke Real Madrid?
- Fabregas: Semoga Messi Tampil di Clasico
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








