Godin Ungkap Alasannya Bertahan di Vicente Calderon
Editor Bolanet | 26 Agustus 2015 22:45
Sebagaimana diketahui, Atletico sukses merengkuh gelar juara liga di musim 2013-14 lalu. Saat itu, mereka berhasil mempecundangi dan Real Madrid di kompetisi La Liga.
Saya sangat bahagia dan berambisi. Saya ingin melakukan yang terbaik dan membawa klub ini berada di jajaran teratas, ujar Godin kepada Goal.
Penggawa tim ansional Uruguay itu juga menjelaskan soal mimpi-mimpinya. Mimpi yang saya ceritakan kepada seluruh rekan saya adalah kembali merengkuh gelar liga. Sangat sulit untuk tidak mencintai klub ini, imbunya.
Lebih lanjut, pria 29 tahun itu mengapresiasi upaya pelatih Atletico, Diego Simeone, yang meminta agar dirinya bertahan. Simeone memainkan peran yang sangat besar dalam keputusan saya dan dialah orang yang pertama ingin saya bertahan di sini. Rekan-rekan saya juga ingin saya tetap di sini. tutup Godin.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 19:11
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
-
Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 15:31
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





