Griezmann: Saya Gabung Barcelona?
Serafin Unus Pasi | 2 Maret 2018 11:45
Bola.net - - Penyerang Atletico Madrid, Antoine Griezmann kembali buka suara mengenai rumor kepergiannya ke Barcelona pada musim panas nanti. Griezmann tidak menutup kemungkinan akan transfer tersebut, kendati ia menegaskan masih bahagia di Atletico Madrid.
Nama Griezmann sendiri selalu muncul di setiap bursa transfer digelar. Penampilan apiknya di lini serang Atletico Madrid membuatnya kerap dikabarkan menjadi incaran tim-tim top Eropa yang siap membayar mahal untuk jasanya.
Sempat dikabarkan nyaris pindah ke Inggris, Griezmann belakangan ini dihubungkan dengan rival Atletico Madrid, Barcelona. El Blaugrana bahkan disebut sudah menyimpan nomer punggung 7 untuk diberikan kepada Griezmann di musim panas nanti.
Ketika ditanya mengenai hal ini, Griezmann menyebut bahwa ia tidak menutup kemungkinan untuk semua opsi yang ada. Saat ini saya fokus kepada tim saya di La Liga, Liga Europa dan juga Piala Dunia nanti, buka Griezmann seperti yang dilansir Sportsmole.
Saya tidak mau berpikir apapun setelah ketiga hal itu. Saya tidak bilang bahwa saya pasti akan pergi, karena saya sudah mengatakan hal yang sama selama empat tahun terakhir dan saya masih berada di klub ini. tandasnya.
Griezmann sendiri akan memimpin Los Rojiblancos ke Camp Nou di akhir pekan ini, di mana mereka akan menantang Barcelona di pertandingan Jornada ke 27 La Liga.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Dicampakkan Dro Fernandez, Presiden Klub Bahkan Dibuat Terkejut
Liga Spanyol 27 Januari 2026, 22:17
-
Perjalanan Berliku Fermin Lopez: Air Mata, Keraguan, dan Ledakan di Barcelona
Liga Spanyol 27 Januari 2026, 19:42
LATEST UPDATE
-
Barcelona vs Copenhagen, Hansi Flick Tuntut Performa Sempurna Blaugrana
Liga Champions 28 Januari 2026, 16:13
-
lawan Real Madrid, Jose Mourinho Indikasikan Benfica Tidak Main Parkir Bus
Liga Champions 28 Januari 2026, 16:02
-
Jamu Chelsea di Liga Champions, Napoli Haram Terpeleset Lagi
Liga Champions 28 Januari 2026, 15:50
-
Prediksi Nottm Forest vs Ferencvaros 30 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 28 Januari 2026, 15:49
-
Real Madrid Hadapi Dilema Lini Tengah Jelang Lawan Benfica
Liga Spanyol 28 Januari 2026, 15:37
-
Prediksi Crvena Zvezda vs Celta Vigo 30 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 28 Januari 2026, 15:37
-
Prediksi Susunan Pemain Manchester City vs Galatasaray
Liga Champions 28 Januari 2026, 15:16
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Napoli di Liga Champions
Liga Champions 28 Januari 2026, 15:05
-
Prediksi Susunan Pemain Real Madrid vs Benfica di Liga Champions
Liga Champions 28 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Susunan Pemain Liverpool vs Qarabag di Liga Champions
Liga Champions 28 Januari 2026, 14:45
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal vs Kairat di Liga Champions
Liga Spanyol 28 Januari 2026, 14:35
-
Prediksi Susunan Pemain Barcelona vs Copenhagen di Liga Champions
Liga Champions 28 Januari 2026, 14:28
LATEST EDITORIAL
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04




