Guti Diklaim Akan Jadi Pelatih Madrid
Dimas Ardi Prasetya | 8 Juni 2018 01:07
Bola.net - - Presiden Real Murcia Victor Galvez mengklaim akan segera diangkat untuk menjadi pelatih anyar Real Madrid.
Manajemen Los Blancos sekarang ini memang tengah sibuk mendata siapa pelatih yang pantas menggantikan Zinedine Zidane. Mereka harus memilih dengan cermat karena Zidane sebelumya sudah menetapkan standar yang sangat tinggi.
Setelah Zidane berpamitan, muncul sejumlah nama pelatih yang dirasa cocok menangani Cristiano Ronaldo cs. Salah satunya adalah Guti.
Pria yang dulu juga pernah jadi pilar Los Blancos itu saat ini tengah menjabat sebagai pelatih tim junior Madrid. Galvez sendiri sebenarnya tertarik untuk menjadikan pria 41 tahun itu sebagai pelatih di klubnya.
Sayangkan Keputusan Zidane

Galvez mengaku kini peluang itu disebutnya tertutup. Pasalnya Guti akan diangkat menggantikan Zidane.
Ia pun sedikit memprotes Zidane. Dikatakannya, jika saja pelatih asal Prancis itu memutuskan untuk mundur cepat-cepat, maka Guti akan bisa ia boyong ke klubnya.
Guti akan melatih Real Madrid, jadi ia tidak bisa melatih Murcia, kata Galvez. Ia adalah pelatih yang saya inginkan di sini, serunya seperti dilansir Goal International.
Sungguh disayangkan bahwa Zidane tidak mengundurkan diri dua hari kemudian. Guti menghubungi saya untuk berterima kasih pada saya atas minat kami padanya, bebernya.
Dukungan dari Zidane

Sebelum mengundurkan diri, Zidane sempat melontarkan dukungan pada Guti untuk jadi pelatih Cristiano Ronaldo cs. Ia menyebut pria asal Spanyol itu punya bekal yang mumpuni untuk menggantikan dirinya.
Ya, saya melihat dirinya mampu jadi pelatih. Ia sedang mempersiapkan diri untuk menjadi pelatih di masa depan dan bisa jadi di Real Madrid, serunya.
Ia dalam kondisi yang baik, ia seseorang yang berasal dari klub ini, ia selalu ada di sini dan suatu hari itu akan menjadi mimpinya juga.
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Real Madrid vs Valencia 2 November 2025
Liga Spanyol 31 Oktober 2025, 14:26
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 31 Oktober 2025, 08:39
-
Mbappe Tak Bersalah atas Kegagalan PSG di Liga Champions, Begini Penjelasannya
Liga Champions 31 Oktober 2025, 05:55
LATEST UPDATE
-
Roma yang Membesarkannya, Milan Tempat Ia Menutup Kariernya
Liga Italia 2 November 2025, 00:23
-
Hasil Burnley vs Arsenal: Gyokeres Cetak Gol, The Gunners Mantap di Puncak Klasemen
Liga Inggris 2 November 2025, 00:13
-
Milan vs Roma: Antara Dybala, Modric, dan Asa Scudetto Serie A
Liga Italia 2 November 2025, 00:11
-
Duel Panas di San Siro: Milan Andalkan Duet Nkunku-Leao Hadapi Roma dan Dybala
Liga Italia 2 November 2025, 00:02
-
Daftar Lengkap Pembalap WorldSBK 2026
Otomotif 1 November 2025, 23:38
-
Daftar Lengkap Pembalap Formula 1 2026
Otomotif 1 November 2025, 23:15
-
Daftar Lengkap Pembalap MotoGP 2026
Otomotif 1 November 2025, 23:03
-
Live Streaming Napoli vs Como - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 1 November 2025, 23:00
-
Vita Solo dan Yuso Yogyakarta Pastikan Tiket ke Babak Final Putri Livoli Divisi 1 2025
Voli 1 November 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36








