Guti Ingin Kudeta Posisi Zidane di Madrid
Asad Arifin | 27 Juni 2017 07:31
Bola.net - - Legenda Real Madrid, Guti Hernandez mengakui bahwa ia punya keinginan untuk menjadi pelatih utama Madrid, menggantikan Zinedine Zidane. Hanya saja, untuk saat ini Guti sepenuhnya masih mendukung Zidane jadi pelatih.
Guti saat ini memang sedang merintis karir di Rel Madrid sebagai pelatih tim castilla. Sosok yang pernah menjabat sebagai kapten Real Madrid dinilai punya potensi yang besar untuk menjadi kandidat pelatih El Real di masa depan.
“Sebagai seorang fans Madrid, kami tentu ingin Zidane melanjutkannya selama beberapa tahun ke depan,” kata Guti kepada Onda Cero.
“Saya akan terus melakukannya juga [melatih untuk tim Madrid Castilla],” sambungnya.
Guti cukup sukses bersama dengan tim usia muda Madrid. Musim ini, Guti telah memberikan suplay empat pemain yang akan tampil bersama dengan tim utama El Real di acara pramusim. Guti pun berharap langkah ini bisa terus berkembang.
Sementara itu, menggusur posisi Zidane dipastikan bukan perkara yang midah dilakukan. Pelatih asal Prancis terus menjadi pahlawan dari Madrid seperti saat menjadi juara Liga Champions selama dua musim beruntun terakhir
Saya memiliki cita-cita untuk menggapai hasil maksimal. Akan terlihat bodoh jika saya tidak ingin masuk tim utama. Tapi, saya tahu bahwa itu masih jauh. Akan ada jalurnya tersendiri untuk ke sana, tandas Guti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





