
Bola.net - - Nasib Thomas Vermaelen di Barcelona sepertinya tak bakal banyak berubah. Musim depan, bek asal Belgia tersebut punya kans besar untuk kembali dipinjamkan.
Meski belum ada keterangan resmi dari Barca bakal meminjamkan Vermaelen, namun sudah ada klub Serie A yang sudah mengantri. Adalah Torino yang tertarik menggunakan jasa Vermaelen asalkan Barca bersedia membantu membayar gaji eks Arsenal tersebut.
Kabar yang beredar di Italia, Torino sudah ngebet mendapatkan jasa Vermaelen setelah gagal bersinar saat dipinjamkan ke Roma.
Namun menurut Sky Sport Italia, El Toro takkan mampu membayar gaji Vermaelen yang mencapai 2,5 juta Euro per musimnya. Karenanya Torino meminta bantuan Barca untuk membantu membayar gaji Vermaelen selama bermain di Turin.
Jika negosiasi Vermaelen berhasil, ia bakal menyusul kiper Salvatore Sirigu yang segera tes medis di Torino. Sirigu sendiri sebelumnya sudah memutuskan kontraknya bersama Paris Saint-Germain.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
-
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:01Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 20 Januari 2026 21:37 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:04 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:55 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:49 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:17
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5357559/original/067046200_1758532798-10.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478009/original/020523300_1768887815-pati6.jpg)

