Higuita Kritik Cara Madrid Perlakukan Navas
Rero Rivaldi | 9 Mei 2017 14:50
Bola.net - - Rene Higuita mengkritik cara Real Madrid memperlakukan Keylor Navas.
Legenda Kolombia itu percaya bahwa Navas layak untuk mendapatkan situasi yang lebih baik, usai selama ini perjalanan karirnya kerap diganggu oleh rumor mengenai kedatangan David de Gea dari Manchester United.
Navas sendiri belakangan memang sering membuat blunder di Madrid, membuat banyak orang memprediksi ia bakal dibuang oleh Los Blancos di musim depan. Apalagi De Gea sejatinya memang hampir ditukar dengan mantan kiper Levante tersebut, sebelum terjadi kesalahan di proses administrasi, yang membuat transfer batal.
Benar-benar perlakuan yang tidak adil untuk Keylor Navas, yang setiap musim hidup di bawah tekanan datangnya David de Gea, yang tidak memberinya jaminan untuk terus bermain di tim, tutur Higuita di Marca.
Saya tidak mengerti bagaimana dia bisa berkonsentrasi di tiap laga. Kejujuran, kesehatan mental, dan konsentrasi, dan terlebih lagi di tim sebesar Real Madrid. Tidak ada tim yang diperlakukan begitu kasar seperti Keylor Navas, meski ia merupakan salah satu kiper terbaik dunia.
Real Madrid harusnya membantah semua rumor mengenai kedatangan kiper baru, untuk membuat pemain mereka tenang.
Bukan sesuatu yang benar ketika anda merasakan ancaman, bahwa akan ada pemain lain yang bakal menggantikan anda.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 22:43 -
Prediksi Real Madrid vs Juventus 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:29 -
Real Madrid Dapat Angin Segar: Alexander-Arnold Pulih, Mungkin Turun di El Clasico?
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 05:35
LATEST UPDATE
-
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04