Ini Dia Gol Terpenting Pilihan Ronaldo
Rero Rivaldi | 9 November 2016 14:40
Bola.net - - Cristiano Ronaldo sudah mencetak ratusan gol bagi Real Madrid. Ia bahkan sudah melewati Raul sebagai top skorer sepanjang masa Los Blancos.
Belum lama ini, pemain Portugal yang baru memperpanjang kontraknya hingga 2021 itu diminta memilih satu di antara sekian banyak gol yang sudah pernah ia buat bersama Madrid.
Dan tanpa diduga, Ronaldo memilih gol penalti di final Liga Champions musim lalu. Kala itu penalti CR7 memang merupakan yang terakhir dan sekaligus menentukan keberhasilan klub meraih La Undecima alias gelar juara Eropa mereka yang ke-11 sepanjang sejarah.
Merupakan sebuah kehormatan untuk mencetak gol bagi klub ini, tutur Ronaldo menurut Real Madrid TV.
Sulit sekali untuk memilih satu gol. Saya sudah mencetak banyak gol yang penting. Mungkin itu bukan gol yang anda harap, namun itu amat penting. Penalti di final terakhir di Liga Champions. Itu bukan tipikal gol saya, namun itu memainkan peran yang sangat penting.
Ronaldo sendiri juga baru dinobatkan sebagai pemain terbaik La Liga 15/16, dengan menerima trofi Alfredo di Stefano dari harian terkemuka, Marca.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










