Isco Nantikan Kontrak Baru dari Real Madrid
Rero Rivaldi | 16 November 2016 12:20
Bola.net - - mengatakan bahwa ia masih terus menantikan penawaran kontrak baru dari Real Madrid dan berharap bisa terus melanjutkan karirnya di tim juara Eropa 11 kali tersebut.
Eks Malaga belakangan memang sulit mendapatkan kesempatan bermain di bawah asuhan Zinedine Zidane. Namun semalam ia tampil bagus untuk membantu Spanyol mencatat hasil imbang ketika melawan Inggris di laga uji coba di Wembley.
Isco pun berharap penampilannya yang memikat itu akan bisa membuat Madrid mempertimbangkan untuk segera memberinya kontrak baru dalam waktu dekat.
Saya tidak tahu apapun terkait kontrak baru, namun saya percaya bisa mendapatkannya. Saya masih punya waktu dan saya akan terus bekerja keras tanpa terlalu memikirkan itu, tutur Isco menurut Cadena SER.
Saya cukup beruntung bermain di Real Madrid dan juga timnas, yang merupakan tempat terbaik di dunia. Saya coba untuk terus memanfaatkan dengan baik kesempatan yang saya punya dan membuat semuanya jadi lebih baik setiap hari.
Madrid akan bermain melawan Atletico Madrid akhir pekan ini dan Isco menambahkan: Kami tidak banyak bicara mengenai derby, dan saya baru akan memikirkannya besok.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 22:43 -
Prediksi Real Madrid vs Juventus 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:29
LATEST UPDATE
-
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04