Isco Siap Angkat Kaki di Akhir Musim
Editor Bolanet | 5 Oktober 2016 09:48
Namun demikian, pemain Spanyol itu mengaku akan mencoba melirik tawaran dari klub lain, jika hingga akhir musim kompetisi nanti ia tidak mendapat cukup banyak kesempatan bermain dari Zinedine Zidane.
Pergi saat Natal nanti bukan opsi yang saya pertimbangkan. Saya tidak akan menyerah dengan mudah, namun jika di akhir musim saya hanya mendapatkan beberapa menit bermain, saya akan melihat opsi yang ada, tutur Isco menurut AS.
Saya masih berusia 24 tahun dan saya jika tidak mendapatkan tempat di tim inti, saya akan berusaha untuk mengambil langkah maju. Saya tahu saya bisa meraih sukses, dan jika itu tidak terjadi di sini, itu bisa terjadi di tempat lain.
Saya bahagia di Madrid, namun seorang pemain ingin selalu berkembang dan jika dia tidak bisa melakukannya, maka tidak ada masalah jika saya harus keluar. Tujuan utama saya adalah meraih sukses di Madrid. [initial]
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










