Jadwal La Liga Pekan Ini Live di beIN Sports dan Vidio, 27-30 Agustus 2024
Ari Prayoga | 29 Agustus 2024 07:35
Bola.net - Jadwal siaran langsung La Liga pekan ini, c 27-30 Agustus 2024. Liga Spanyol tengah menggelar laga-laga dari pekan ketiga musim 2024/2025, siaran langsung di beIN Sports dan live streaming di Vidio.
Jornada 3 merupakan pekan pertama dari musim ini yang digelar pada tengah pekan. Sejumlah laga menarik bakal tersaji dari pekan ini, salah satunya Rayo Vallecano vs Barcelona.
Barcelona kini duduk di peringkat dua tabel klasemen usai menyapu bersih dua kemenangan dalam dua pekan awal. Poin sempurna Barca hanya bisa disamai Celta Vigo.
Berikut jadwal pekan 3 La Liga 2024/2025 selengkapnya.
Selasa, 27 Agustus 2024

- 02:30 WIB Villarreal 4-3 Celta Vigo - beIN Sports 3, Vidio
Rabu, 28 Agustus 2024

- 00:00 WIB - Mallorca 0-1 Sevilla - beIN Sports 3, Vidio
- 02:30 WIB - Rayo Vallecano 1-2 Barcelona - beIN Sports 3, Vidio
- 22:00 WIB - Real Betis vs Getafe (Ditunda)
Kamis, 29 Agustus 2024

- 00:00 WIB - Athletic Bilbao 1-0 Valencia - beIN Sports 1, Vidio
- 00:00 WIB - Real Valladolid 0-0 Leganes - beIN Sports 3, Vidio
- 02:30 WIB - Atletico Madrid 0-0 Espanyol - beIN Sports 3, Vidio
- 02:30 WIB - Real Sociedad 1-2 Alaves - beIN Sports 1, Vidio
Jumat, 30 Agustus 2024

- 00:00 WIB - Girona vs Osasuna - beIN Sports 3, Vidio
- 02:30 WIB - Las Palmas vs Real Madrid - beIN Sports 3, Vidio
Klasemen La Liga 2024/2025
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







