Jeremy Mathieu Terima Resiko Jadi Cadangan di Barcelona
Editor Bolanet | 29 Juli 2016 21:35
Pilihan ini cukup beresiko, pasalnya Mathieu hanyalah opsi cadangan di Barcelona. Posisinya semakin terancam pada musim ini setelah Barca mendaratkan Lucas Digne dan Samuel Umtiti. Dua pemain yang posisinya sama dengan Mathieu.
Memang benar sudah ada kontak dengan Besiktas. Tapi saya mengatakan kepada Presiden bahwa saya sangat bahagia di sini dan niat saya memang untuk bertahan, ujar Mathieu dikutip dari Mundo Deportivo.
[Samuel] Umtiti dan [Lucas] Digne adalah teman saya, begitu juga dengan rekan-rekan lainnya. Menang benar bahwa mereka berdua akan bermain pada posisi yang sama dengan posisi saya. Tapi, saya tidak memiliki masalah dengan mereka, sambungnya.
Pemain berusia 32 tahun ini musim lalu hanya bermain pada 12 pertandingan Barce di La Liga. Meski posisinya aslinya adalah bek tengah, musim lalu pelatih Luis Enrique lebih sering memainkannya sebagai bek kanan.
Luis Enrique sudah tahu bahwa saya lebih memilih untuk bermain sebagai bek tengah, tapi dalam sepakbola kita tidak pernah bisa mengatakan apa yang akan terjadi, tukasnya. [initial]
Baca Ini Juga:
- Lolos Tes Medis, Vietto Gabung Latihan Sevilla
- Tinggalkan Barcelona, Adriano Gabung Besiktas
- Madrid Miliki Talenta Muda Terbaik di Spanyol Saat Ini
- Hitam-Ungu, Inilah Jersey Ketiga Real Madrid Musim 2016/17
- Sergi Samper Rela Pergi Jika Tak Dibutuhkan Barca
- Dua Bintang Atletico Madrid Ini Juga Tertarik Main di Australia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







