Kalah, Baena Anggap Percuma Patahkan Rekor Barca
Editor Bolanet | 3 Oktober 2014 11:20
Kala itu, Rayo secara gemilang mampu mematahkan rekor impresif Barca yang tak pernah kalah ball possession dalam 136 laga selama tiga tahun. Meski unggul penguasaan bola 54 persen berbanding 45 persen, namun Rayo harus menelan pil pahit dengan dibantai tim tamu 0-4.
Kami akan menyambut laga ini bukan dengan mindset sebagai tim kecil. Kami akan berusaha menang, dan tak mungkin melakukannya jika kami tak tampil berani, tegas Baena seperti dilansir Football Espana.
Tahun lalu kami berhasil mengalahkan mereka dalam hal penguasaan bola, namun dari sisi skor mereka justru menang telak. Kali ini, kami akan berusaha memenangkan penguasaan bola sekaligus skor. Kami harus berhati-hati dan tak mengijinkan mereka 'bernafas', sehingga mereka akan sangat tidak nyaman ketika menguasai bola.[initial]
Baca Juga
- Xavi Diam-Diam Idolakan Pelatih Rayo
- Xavi: Rakitic Adalah 'Paket Komplit'
- Suarez Disebut Gendut, Inilah Jawaban Sarkastik Enrique
- Wapres Barca Ajak Publik Lupakan Masa Lalu Suarez
- Enrique Berjanji Tak Akan Peras Habis Tenaga Messi
- Xavi Tonton Laga Juve Hanya Demi Lihat Aksi Pirlo
- Rakitic Bangga Dijuluki 'Malaikat Pirang' Baru Barcelona
- Enrique Beber Alasan Mengapa Xavi Kerap Diparkir
- Rakitic Sebut Xavi Sebagai Sumber Kebahagiaan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







