Kalahkan Villarreal, Suarez Akui Barca Tertolong Kartu Merah
Serafin Unus Pasi | 11 Desember 2017 12:45
Bola.net - - Penyerang Barcelona, Luis Suarez angkat bicara mengenai kemenangan timnya atas Villarreal tadi malam. Suarez menyebut hasil pertandingan semalam bisa saja berubah jika Villarreal tidak mendapat kartu merah.
Barcelona sendiri berhasil memetik poin penuh di Jornada ke 15 La Liga kemarin. Mereka berhasil meraih kemenangan 0-2 saat bertamu ke markas Villareal pada dini hari tadi.
Barcelona sendiri sejatinya kesulitan menembus pertahanan Villarreal dalam 60 menit pertama. Namun sesuai Dani Raba mendapat kartu merah, El Blaugrana mampu memanfaatkan keunggulan jumlah pemain dan mencetak 2 gol dalam jangka waktu 15 menit.
Suarez sendiri menyebut bahwa kartu merah Raba itu menjadi titik balik bagi timnya di Estadio de la Ceramica. Kami tahu bahwa kami mendapat tekanan yang berat, karena rival kami menang sehingga kami dipaksa untuk bermain baik dan mendapat tiga poin lagi, ujar Suarez kepada Mundo Deportivo.
Di babak pertama kami kesulitan untuk menciptakan peluang matang. Selain itu Villarreal juga bermain dengan baik, sehingga kami baru bisa meningkatkan permainan kami seusai pertandingan.
Villarreal adalah lawan yang selalu sulit dihadapi, apalagi jika mereka bermain di kandang mereka. Di babak pertama memang keadaan kami hampir sama kuat, namun setelah akrtu merah itu kami bisa menciptakan lebih banyak peluang. tandas mantan pemain Liverpool tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
-
Prediksi Real Madrid vs Monaco Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 18:26
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
-
Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 15:31
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26



