Keok di Espanyol, Navas Minta Madrid Tetap Profesional
Rero Rivaldi | 28 Februari 2018 07:10
Bola.net - - Keylor Navas berharap Real Madrid terus bersikap profesional di La Liga, meski kini semakin tidak berpeluang menjadi juara.
Madrid akan tertinggal 17 angka dari Barcelona jika tim Catalan sukses menundukkan Las Palmas tengah pekan ini, usai tim ibu kota menelan kekalahan 0-1 di Espanyol semalam.
Navas pun langsung mengingatkan Los Blancos akan tanggung jawab moral yang mereka miliki di atas lapangan.
Logis jika kami pergi dari sini dengan sedih. Kami ingin meraih kemenangan, tuturnya di beIN Sports.
Anda harus belajar dari pertandingan seperti ini dan memikirkan apa yang akan terjadi berikutnya. Saya tidak melihatnya sebagai langkah mundur. Kadang anda menang, kadang tidak, namun anda harus mempertahankan karakter.
La Liga sudah hampir mustahil? Memang kami tak diuntungkan, namun kami cukup profesional untuk tahu bahwa kami tak boleh termotivasi hanya jika kami di puncak.
Ada beberapa alasan mengapa satu hal lebih baik dari yang lainnya, namun kami adalah sebuah tim dan kami menang maupun kalah bersama.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang El Clasico: Real Madrid vs Barcelona Panaskan LaLiga 2025/26!
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 16:37 -
Joan Laporta Ngamuk! Tuduh Wasit Gil Manzano Sengaja Usir Flick Jelang El Clasico
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 15:16 -
Pengakuan Mengejutkan Joan Laporta: Barcelona Nyaris Didepak dari Liga Champions!
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 14:15 -
Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 11:13
LATEST UPDATE
-
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58 -
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03 -
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04