Klasemen Terbaru Liga Spanyol 2023/2024 Hari Ini, Senin 2 Oktober 2023
Richard Andreas | 2 Oktober 2023 06:00
Bola.net - Klasemen terbaru Liga Spanyol 2023/2024 per hari ini, Senin 2 Oktober 2023. Akhir pekan kemarin La Liga kembali menyuguhkan laga-laga seru dalam memasuki pekan ke-8.
Menengok klasemen Liga Spanyol musim lalu, persaingan musim ini diprediksi bakal berlangsung sengit. Barcelona berhasil jadi juara musim lalu, tapi Real Madrid jelas bakal mengejar.
Ada pula sejumlah tim kelas atas yang perlu diperhatikan, seperti Atletico Madrid, Real Sociedad, Villarreal, dan Real Betis. Mereka pun menyuguhkan persaingan sengit dalam perebutan zona Liga Champions dan Liga Europa.
Musim ini, persaingan Barcelona vs Real Madrid tentu masih jadi sajian utama La Liga. Barca sebagai juara bertahan bakal menghadapi tantangan yang lebih besar musim ini.
Akhir pekan kemarin pun dua raksasa Spanyol itu sama-sama meraih kemenangan dalam duel pekan ke-8. Yuk simak klasemen Liga Spanyol terbaru dan perolehan poin selengkapnya di bawah ini, Bolaneters!
Rekap hasil Liga Spanyol 2023/2024
Pekan ke-8
Sabtu, 30 September 2023
Barcelona 1-0 Sevilla
Getafe 0-0 Villarreal
Rayo Vallecano 2-2 Mallorca
Girona 0-3 Real Madrid
Minggu, 1 Oktober 2023
Real Sociedad 3-0 Athletic Bilbao
Almeria 3-3 Granada
Alaves 0-2 Osasuna
Real Betis 3-0 Valencia
Senin, 2 Oktober 2023
Atletico Madrid 3-2 Cadiz
Selasa, 3 Oktober 2023
02.00 WIB - Las Palmas vs Celta Vigo
Jadwal La Liga 2023/2024 berikutnya
Pekan ke-9
Sabtu, 7 Oktober 2023
02.00 WIB - Athletic Bilbao vs Almeria
19.00 WIB - Cadiz vs Girona
21.15 WIB - Real Madrid vs Osasuna
23.30 WIB - Mallorca vs Valencia
Minggu, 8 Oktober 2023
02.00 WIB - Sevilla vs Rayo Vallecano
19.00 WIB - Villarreal vs Las Palmas
21.15 WIB - Atletico Madrid vs Real Sociedad
23.30 WIB - Alaves vs Real Betis
23.30 WIB - Celta Vigo vs Getafe
Senin, 9 Oktober 2023
02.00 WIB - Granada vs Barcelona
Top skor Liga Spanyol 2023/2024
6 gol: Jude Bellingham (Real Madrid)
5 gol: Robert Lewandowski (Barcelona), Alvaro Morata (Atletico Madrid), Takefusa Kubo (Real Sociedad)
4 gol: Sergio Arribas (Almeria), Alexander Sorloth (Villarreal), Abdon Prats (Mallorca), Inaki Williams (Athletic Bilbao)
Klasemen Liga Spanyol 2023/2024
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



