Kumpulan Meme Kocak Setelah Barcelona Tumbang dari Real Madrid di El Clasico
Aga Deta | 2 Maret 2020 10:02
Bola.net - Real Madrid berhasil meraih kemenangan saat menjamu Barcelona pada pekan ke-26 La Liga 2019-2020. Perandingan tersebut digelar di Stadion Santiago Barnebeu, Senin (2/3/2020) dinihari WIB.
Laga bertajuk El Clasico itu dimenangkan Sergio Ramos dkk dengan skor 2-0. Pertandingan antara Real Madrid kontra Barcelona sempat berjalan sengit pada babak pertama.
Kedua tim tak bisa mencetak gol hingga 45 menit pertama usai. Pada babak kedua, El Real mencoba tampil lebih baik dengan lebih menekan tim tamu.
Serangan demi serangan dilancarkan skuat asuhan Zinedine Zidane dan berbuah dua gol. Sepasang gol Real Madrid masing-masing disarangkan Vinicius Jr (71') dan Mariano Diaz pada menit ke 90+2'.
Hasil tersebut membuat El Real naik ke puncak klasemen dengan 56 poin. Sementara, Barcelona harus turun ke urutan kedua klasemen sementara La Liga 2019-2020.
Di sisi lain, laga yang berlangsung dengan tensi tinggi itu tentunya menjadi perhatian publik. Kekalahan yang diterima Barcelona pun menuai reaksi dari warganet di media sosial seperti Instagram atau Twitter.
Tak jarang olok-olokan berupa komentar hingga meme lucu menghiasi lini masa media sosial setelah laga El Clasico. Berikut ini kumpulan dari berbagai sumber, meme-meme lucu setelah Real Madrid menangi laga El Clasico kontra Barcelona.
1. Fans Barcelona saat Ini
2. Ekspresi Fans Barcelona saat Ditanya Berapa Skornya
3. Lagu untuk Barcelona
4. Komentar Sebelum dan Sesudah Pertandingan
5. King Madrid
6. Barcelona Enggak Kalah Ternyata
7. Fans Real Madrid saat Ini
8. Oh Kasihan
9. Mari Tertawakan Barcelona dan Lionel Messi
10. Ada yang Longsor Tapi Bukan Tebing
11. Musuhnya Crystal Palace Cabang Spanyol
12. Ekspresi Fans Barcelona
13. Lionel Messi Vs Real Madrid
14. Fans Setelah Real Madrid Kembali ke Puncak Klasemen
15. Fans Barcelona Enggak Mau Dibully
16. Tanggalnya Bagus
Disadur dari: Bola.com/Penulis Faozan Tri Nugroho/Editor Yus Mei Sawitri
Published: 2 Maret 2020
Baca Juga:
- Senangnya Bukan Main! Gagalkan Peluang Messi, Marcelo Selebrasi Layaknya Baru Cetak Gol
- Video: Cristiano Ronaldo Tepuk Tangan Rayakan Kemenangan Madrid Atas Barcelona
- Cakep! Gol Ini Layak Dinominasikan Jadi Pemenang Puskas Award
- Dikalahkan Watford, Gary Neville Auto Ejek Liverpool
- Reaksi Fans Usai De Gea Blunder Lawan Everton: Disamakan Dengan Karius dan Diusir dari MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47
LATEST UPDATE
-
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12 -
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04