Legenda Madrid: El Real Terbiasa Menjadi Yang Nomor Satu
Editor Bolanet | 1 Maret 2014 11:31
Melihat tren positif tersebut, para suporter semakin yakin bahwa Los Blancos akan mewujudkan obsesi gelar juara Champions kesepuluh, atau yang sering disebut dengan La Decima, pada akhir musim nanti. Keyakinan serupa juga diungkapkan oleh mantan pemain Madrid di dekade 90-an, Jose Emilio Amavisca.
Semoga musim ini Real mampu menjuarai Liga Champions. Klub sebesar Real terbiasa untuk selalu menjadi yang nomor satu, baik di Eropa maupun dunia, kata pria berusia 42 tahun tersebut seperti dilansir Marca.
Terlalu lama tidak menjadi juara di Liga Champions semakin membuat motivasi mereka bergelora.
Amavisca tercatat empat musim memperkuat Madrid mulai tahun 1994 sampai 1998. Total pemain yang berposisi asli sebagai winger ini tampil dalam 113 laga dan mencetak 13 gol.[initial]
Baca Juga
- 'Casillas Jauh Lebih Baik Dari Kiper Spanyol Lainnya'
- Casilla Puji Kualitas Akademi Real Madrid
- Huntelaar: Madrid Adalah Tim Super
- Marcello Lippi Dua Kali Tolak Tawaran Melatih Madrid
- Capello Jagokan Real Madrid Raih Treble Musim Ini
- Jese Gemilang, Ancelotti Puji Akademi Madrid
- Striker Osasuna: Andai Saja Saya Adalah Messi Atau Ronaldo
- Kapten Atletico: Real Madrid Masih Salah Satu Yang Terbaik
- Carvajal: Pikirkan Schalke Dulu, Baru Atletico
- Draxler Sambut Madrid Sebagai Impian Masa Kecil
- Kapten Schalke: Ronaldo Memang Pemain Terbaik Dunia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04