Level Coutinho Dianggap Sudah Setara Neymar
Dimas Ardi Prasetya | 26 Maret 2018 02:19
Bola.net - - Bek Liverpool Joe Gomez menilai skill Philippe Coutinho saat ini sudah layak dibilang setara dengan skill kompatriotnya yakni .
Gomez mengenal betul kemampuan kedua pemain asal Brasil tersebut. Untuk Coutinho, ia mengenalnya karena sempat lama bermain bersamanya di Liverpool.
Sementara untuk Neymar, ia pernah berhadapan langsung dengan bintang PSG itu. Ia berhadapan dengan eks tersebut saat timnas Inggris berduel dengan Brasil di laga uji coba November silam di Wembley.
Saat itu, Gomez tampil dengan sangat lugas. Ia membantu Inggris menahan Brasil imbang tanpa gol. Bek berusia 20 tahun itu bahkan didapuk sebagai man of the match, dan hal itu didapatnya berkat kesuksesannya meredam pergerakan Neymar.
Gomez lantas ditanya siapa yang lebih baik di antara kedua pemain itu. Namun ia kesulitan untuk menentukan siapa yang lebih hebat karena keduanya sama-sama pemain yang jempolan.
Saya tidak yakin [siapa yang lebih baik], mereka berdua kelas dunia. Mereka berdua pemain yang luar biasa dan sangat menyenangkan bagi saya untuk melawan bakat seperti itu, ucapnya kepada wartawan seperti dilansir Sportsmole.
Ini harus seimbang dengan menghormati kemampuan tetapi juga memahami bahwa ia adalah lawan Anda dan Anda tidak bisa kagum padanya, jika tidak, itu mungkin tidak ada gunanya bagi Anda, seru Gomez.
Saya mencoba belajar sebanyak yang saya bisa tentang setiap lawan dan mempelajari ancaman-ancaman mereka, tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 19:11
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
-
Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 15:31
-
Lawan Barcelona di Liga Champions Sudah Tidak Bermain Selama Lebih dari Sebulan
Liga Champions 19 Januari 2026, 15:00
LATEST UPDATE
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









