Link Live Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid di Vidio, 9 Mei 2022
Ari Prayoga | 8 Mei 2022 16:50
Bola.net - Real Madrid akan dijamu oleh sang tetangga, Atletico Madrid pada jornada 35 La Liga 2021/22, Senin 9 Mei 2022. Pertandingan Liga Spanyol di Wanda Metropolitano ini dijadwalkan kick-off jam 02:00 WIB, live streaming di Vidio.
Real Madrid sudah mengunci gelar juara. Sementara itu, Atletico Madrid masih berjuang untuk mengamankan posisi di zona empat besar alias zona Liga Champions.
Performa yang ditunjukkan kedua tim cukup kontras. Dalam dua laga terakhirnya, Atletico selalu gagal mencetak gol dan selalu gagal menang. Mereka imbang 0-0 dengan Granada, kemudian ditekuk tuan rumah Athletic Bilbao 0-2.
Di sisi lain, Real Madrid selalu meraih kemenangan dalam dua laga terakhir mereka, masing-masing 4-0 atas Espanyol dan 3-1 atas Manchester City.
Jadwal dan Link Live Streaming
- Pertandingan: Atletico Madrid vs Real Madrid
- Stadion: Wanda Metropolitano
- Hari: Senin, 9 Mei 2022
- Jam: 02.00 WIB
- Live: beIN Sports 1
- Live streaming: Vidio
- Link live streaming: https://m.vidio.com/live/6299-bein-1?schedule_id=1824314
Statistik
- Atletico Madrid tak terkalahkan dalam 35 dari 38 laga kandang terakhir mereka di pentas La Liga.'
- Real Madrid tercatat mencetak sedikitnya tiga gol dalam tiga laga terakhir mereka di La Liga.
- Real Madrid berhasil mencatatkan clean sheet dalam lima dari enam pertemuan terakhir versus Atletico di semua kompetisi.
- Real Madrid tak terkalahkan dalam enam pertemuan terakhir versus Atletico di semua kompetisi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
-
Beckham Putra Ulang Selebrasi Rp75 Juta saat Cetak Gol di Laga Persib vs Persija
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:33
-
Live Streaming Man United vs Brighton - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 16:30
-
Hasil Persib vs Persib: Beckham Putra Bawa Maung Bandung Unggul pada Babak Pertama
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52








