Madrid Ketar-ketir, Navas Konfirmasi Alami Cedera
Rero Rivaldi | 10 Oktober 2017 12:50
Bola.net - - Kiper Real Madrid, Keylor Navas, kembali ke Spanyol dengan kondisi mengalami cedera di bagian kaki.
Navas kembali ke Madrid usai sebelumnya ia mengalami masalah ketika menghadapi Kosta Rika di laga Kualifikasi Piala Dunia 2018.
Eks penjaga gawang Levante itu mengatakan bahwa ia mengalami sedikit problem di bagian kaki.
Saya mengalami benturan di kaki, tutur Navas sebelum timnya terbang ke Panama, usai sukses memastikan lolos ke putaran final Piala Dunia 2018.
Menurut laporan yang diturunkan oleh AS, cedera otot yang terjadi di kaki kanan sang kiper akan butuh sedikitnya tiga hari untuk pulih, sebagaimana dituturkan oleh perwakilan Federasi Sepakbola Kosta Rika.
Itu artinya Zinedine Zidane tak perlu terlalu khawatir soal kemungkinan absennya Navas, menjelang derby Madrid melawan Getafe yang akan dimainkan akhir pekan ini.
Andai memang Navas absen, Madrid masih bisa mengandalkan deputinya, Kiko Casilla, untuk mengawal mistar mereka.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lamine Yamal Bantah Isu Cedera Parah di Tengah Tren Negatif Barcelona
Liga Spanyol 7 November 2025, 13:16
-
Jadwal dan Nonton LaLiga 2025/26 Pekan ke-12, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 7 November 2025, 13:04
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 7 November 2025, 09:43
-
Pemain-Pemain Barcelona yang Pantas Bermain untuk Real Madrid? Lamine Yamal Ditolak!
Liga Spanyol 6 November 2025, 16:51
-
Bukan Hanya Real Madrid, Endrick Juga Tolak Pindah ke MU: Ini Penyebabnya!
Liga Inggris 6 November 2025, 15:31
LATEST UPDATE
-
Prediksi Lyon vs PSG 10 November 2025
Liga Eropa Lain 8 November 2025, 04:18
-
Prediksi AS Roma vs Udinese 10 November 2025
Liga Italia 8 November 2025, 04:04
-
Jadwal, Hasil Lengkap, Top Skor, & Klasemen Piala Dunia U-17 2025
Tim Nasional 8 November 2025, 02:33
-
Jangan Terlalu Ribut, Biarkan Lamine Yamal Berkembang Seperti Messi dan Ronaldo!
Liga Spanyol 7 November 2025, 21:41
-
Thomas Tuchel Beri Kepastian untuk Bellingham dan Foden di Timnas Inggris
Piala Dunia 7 November 2025, 21:19
LATEST EDITORIAL
-
Nasib Penggawa Inter Milan Peraih Treble 2010: Dari Julio Cesar hingga Mourinho
Editorial 7 November 2025, 15:22
-
7 Pemain yang Berharap Bisa Curi Perhatian di Laga Liverpool vs Real Madrid
Editorial 4 November 2025, 13:20









