Madrid Musuh Nomor Satu Eropa
Editor Bolanet | 21 Juli 2014 12:05
Dalam laporan mereka berjudul 'Madrid, Musuh Nomor Satu Eropa', tim asuhan Carlo Ancelotti diklaim amat berpeluang untuk merebut enam gelar sekaligus di musim kompetisi 14/15.
Berikut petikan laporan dari Marca:
Real Madrid akan menjadi tim yang harus dikalahkan musim depan, di semua kompetisi. Carlo Ancelotti akan melanjutkan musim yang sempurna, atas apa yang ia jalani sebelumnya. Ia mampu membawa tim menjadi juara Liga Champions dan Cope Del Rey, serta terus bersaing di La Liga hingga saat terakhir.
Los Blancos kini menghadapi musim historis, di mana mereka akan bisa untuk pertama kalinya meraih enam gelar sekaligus. Tim sudah jauh lebih kuat, dengan banyak investasi terjadi. Bernabeu akan bekerja keras untuk memastikan trofi Champions ke-11 datang dengan cepat. Kroos sudah diperkenalkan di stadion, dan tak lama lagi Keylor Navas dan James Rodriguez akan datang.
Bagaimana menurut kalian Bolaneters? [initial]
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









