Madrid Tawarkan Benzema untuk Mbappe
Rero Rivaldi | 24 Juli 2017 10:30
Bola.net - - Real Madrid yakin mereka bisa mendatangkan Kylian Mbappe dengan bermodal 120 juta pounds.
The Sun mengungkap bahwa manajemen Real terus berusaha keras mendatangkan sang pemain dalam beberapa bulan terakhir, dan mereka diperkirakan akan segera mencapai kesepakatan dengan .
Real baru saja mendapat dana segar dengan nilai kurang lebih 90 juta pounds, usai menjual Danilo dan Alvaro Morata.
Presiden Florentino Perez tengah dalam tekanan untuk mendatangkan Galactico anyar, janji yang membuatnya kembali terpilih sebagai presiden bulan lalu.
Namun manajemen klub berkeras bahwa mereka harus menjual pemain dulu sebelum bisa melakukan belanja besar dan hal inilah yang menahan kehadiran pemain 18 tahun.
Dan dikabarkan ada opsi bagi Monaco untuk merekrut Karim Benzema sebagai bagian dari transfer Mbappe, meski ini akan membuat mereka mendapat uang lebih sedikit. Monaco sendiri secara terbuka sudah menolak semua tawaran yang masuk untuk sang pemain.
Namun demikian, Mbappe dikabarkan amat berhasrat bermain di Real Madrid musim depan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 22:43
LATEST UPDATE
-
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04