Man of the Match Real Madrid vs Villarreal: Federico Valverde
Ari Prayoga | 6 Oktober 2024 05:32
Bola.net - Federico Valverde terpilih menjadi pemain terbaik dari kemenangan 2-0 Real Madrid atas Villarreal dalam laga jornada 9 La Liga 2024/2025 yang digelar di Santiago Bernabeu, Minggu (6/10/2024) dini hari WIB.
Dua gol kemenangan Real Madrid atas Villarreal masing-masing diciptakan oleh Federico Valverde di babak pertama dan Vinicius Junior di babak kedua.
Berkat hasil ini, Real Madrid kini menduduki peringkat dua di klasemen dengan poin 21. Sementara itu, Villarreal di posisi ketiga dengan poin 17.
Performa Federico Valverde

Federico Valverde menjadi aktor utama kesuksesan Real Madrid membungkam Villarreal. Gelandang asal Uruguay itu berandil mencetak gol pembuka keunggulan timnya.
Selain itu, Valverde juga tercatat memberi assist untuk gol kedua Real Madrid yang dicetak Vinicius Junior.
Valverde bermain impresif di laga ini dengan mencatatkan akurasi umpan hingga 96 persen. Valverde juga tercatat tiga kali menciptakan peluang dan sembilan kali mengirim umpan ke sepertiga akhir area lawan.
Dari sisi defensif, Valverde juga tampil apik dengan tiga kali melakukan sapuan, dua kali intersep, lima kali melakukan recovery bola, dan sekali memenangi duel.
Susunan Pemain

Real Madrid: Lunin; Carvajal, Tchouameni, Rudiger, Mendy; Valverde, Camavinga (Militao 71'), Modric (Vazquez 90+2'); Bellingham; Mbappe (Rodrygo 71'), Vinicius (Guler 79').
Pelatih: Ancelotti.
Villarreal: Conde; Kiko Femenia, Costa, Albiol (Bailly 68'), Cardona (Bernat 86'); Comesana, Gueye, Parejo (Terrats 79'), Baena (Pino 68'); Barry, Pepe (Akhomach 68').
Pelatih: Marcelino.
Klasemen La Liga 2024/2025
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hansi Flick Tetapkan Tiga Prioritas Transfer Barcelona untuk Musim Depan
Liga Spanyol 28 November 2025, 20:09
-
5 Calon Pengganti Mohamed Salah yang Wajib Dipertimbangkan Liverpool Musim Panas Mendatang
Editorial 28 November 2025, 19:47
-
8 Pesepak Bola Kelas Dunia yang Pernah Terdegradasi: Ada Buffon, Carrick Hingga Owen
Editorial 28 November 2025, 19:29
LATEST UPDATE
-
Prediksi Barcelona vs Alaves 29 November 2025
Liga Spanyol 28 November 2025, 23:15
-
Prediksi Man City vs Leeds United 29 November 2025
Liga Inggris 28 November 2025, 23:00
-
Manchester United Krisis Penyerang, Ruben Amorim Beri Update Cedera Matheus Cunha
Liga Inggris 28 November 2025, 22:34
-
Prediksi Bayern vs FC St. Pauli 29 November 2025
Bundesliga 28 November 2025, 22:30
-
Tak Jadi Kembali ke Juventus, Miralem Pjanic Putuskan Pensiun pada Usia 35 Tahun
Liga Italia 28 November 2025, 22:15
-
Cole Palmer Dipastikan Siap Main Lawan Arsenal
Liga Inggris 28 November 2025, 22:01
-
Hasil Latihan Formula 1 GP Qatar 2025: Oscar Piastri Tercepat, Asapi Lando Norris
Otomotif 28 November 2025, 21:49
-
Inter Tetap Percaya Penuh kepada Lautaro Martinez meski Sempat Ditarik Keluar Dua Kali
Liga Italia 28 November 2025, 21:41
-
Milan Cari Pengganti Christian Pulisic, Muncul Kombinasi Striker ke-8 Musim Ini
Liga Italia 28 November 2025, 21:25
LATEST EDITORIAL
-
5 Calon Pengganti Mohamed Salah yang Wajib Dipertimbangkan Liverpool Musim Panas Mendatang
Editorial 28 November 2025, 19:47
-
8 Pesepak Bola Kelas Dunia yang Pernah Terdegradasi: Ada Buffon, Carrick Hingga Owen
Editorial 28 November 2025, 19:29
-
8 Hal yang Harus Dilakukan Arne Slot Agar Tidak Dipecat Liverpool: Jangan Lupa Berdoa!
Editorial 28 November 2025, 15:55
-
Setelah Zirkzee Gagal Bersinar, 5 Striker Ini Layak Masuk Radar Manchester United
Editorial 27 November 2025, 22:12



