Mantan Pelatih Italia Kandidat Kuat Latih Valencia
Editor Bolanet | 28 September 2016 21:35
Posisi pelatih Valencia saat ini sedang kosong. Hal ini terjadi setelah manajemen klub kecewa dengan kinerja yang ditunjukkan oleh Pako Ayesteran yang kalah empat laga beruntun. Pako sudah dipecat.
Marca menyebut bahwa saat ini sedang terjadi negosiasi yang intensif antara pihak Valencia dengan Prandelli. Direktur Olahraga Valencia, Jesus Garcia Pitarch, sudah terbang ke Italia untuk menemui Prandelli.
Saat ini Prandelli tidak sedang melatih tim manapun. Terakhir kali ia tercatat sebagai pelatih Galatasaray pada tahun 2014 yang lalu. Di luar itu, Prandelli berpengalaman menjadi pelatih AS Roma dan Fiorentina.
Saat ini posisi pelatih Valencia diisi oleh caretaker, Voro. Sosok 52 tahun ini sudah memberikan dua kemenangan kepada Los Che. Pihak manajemen beberapa waktu lalu mengatakan bahwa Voro masih akan menjadi pelatih hingga laga melawan Atletico Madrid. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Real Sociedad vs Barcelona: Lamine Yamal
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 06:46
-
Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 06:08
-
Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 00:27
-
Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 00:20
-
2 Pemain Cadangan Real Madrid Bikin Arbeloa Terkesan
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 00:12
LATEST UPDATE
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26







