Mbappe Merapat ke Real Madrid, Netizen: Sayang Harus Sia-Siakan Peluang Main Bareng Messi
Ari Prayoga | 25 Agustus 2021 08:30
Bola.net - Kylian Mbappe sepertinya sudah membulatkan tekadnya untuk bergabung dengan klub impian masa kecilnya, Real Madrid. Kepindahan ini pun sepertinya bakal segera terjadi.
Sudah bukan rahasia lagi jka Mbappe merupakan target utama Real Madrid. Kubu Los Blancos pun tengah serius memantau perkembangan situasi Mbappe di PSG.
Kontrak Mbappe di PSG bakal terakhir tahun depan, tetapi sang pemain ngotot untuk tak memperpanjangnya. Real Madrid pun siap memboyongnya ke Santiago Bernabeu.
Kedatangan Lionel Messi di PSG kabarnya tak berhasil meyakinkan Mbappe untuk memperpanjang kontraknya. Penyerang 22 tahun itu tetap ingin hengkang dari Paris.
Rabu (25/8/2021) dini hari WIB, akhirnya muncul kabar yang menyebut bahwa Los Blancos telah resmi melayangkan tawaran senilai 160 juta euro kepada PSG untuk menggaet Mbappe.
Netizen di media sosial Twitter pun memberikan beragam reaksi terhadap kabar Real Madrid dan Mbappe ini. Berikut beberapa di antaranya.
Mbappe ingin wujudkan mimpinya
Coba bertahan dulu, siapa tau juara
Mbappe sang penyuka tantangan
Harapan Madridista
Analisis bursa transfer
Kita lihat gimana endingnya
Demi Ballon d'Or
Ingin jadi bintang utama
Kalau bukan sekarang, kapan lagi?
Menarik dinanti keputusan Mbappe
Mbappe takkan bisa kalahkan Messi
Mbappe jadi musuh warga Paris?
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








