Meski Cuma Sebentar, Ilkay Gundogan Tidak Menyesal Bergabung dengan Barcelona
Serafin Unus Pasi | 21 September 2024 11:31
Bola.net - Ilkay Gundogan baru-baru ini buka suara terkait karir singkatnya bersama Barcelona. Ia mengaku sama sekali tidak menyesal bisa membela tim asal Catalunya tersebut.
Di tahun 2023 kemarin, Gundogan mengambil keputusan besar dalam karirnya. Ia meninggalkan Manchester City untuk bergabung dengan Barcelona.
Namun sayangnya karir Gundogan di Barcelona tidak bertahan lama. Ia hanya satu musim membela tim asal Catalunya tersebut.
Ia harus dilepaskan Barcelona karena mereka mengalami masalah keuangan. Jika Gundogan tidak dilepas, mereka tidak bisa mendaftarkan rekrutan anyar mereka, Dani Olmo.
Simak komentar Gundogan di bawah ini.
Tidak Menyesal
Baru-baru ini, Gundogan diminati pendapat mengenai karirnya yang singkat bersama Barcelona.
Ia mengaku tidak menyesal meski hanya satu musim membela El Blaugrana.
"Saya sama sekali tidak menyesal bergabung dengan Barcelona," ujar Gundogan.
Mimpi Jadi Kenyataan
Menurut Gundogan, bergabung dengan Barcelona membuatnya berhasil mewujudkan impian masa kecilnya.
Jadi meski hanya sebentar, ia menikmati perjalanan karirnya bersama El Blaugrana.
"Pada akhirnya, saya berhasil membela salah satu klub terbesar di dunia. Saya berhasil mewujudkan impian masa kecil saya, yaitu bermain di Barca," pungkasnya.
Balik Kucing
Gundogan sendiri pada akhirnya memutuskan untuk balik kucing di musim panas ini.
Ia bergabung kembali dengan Manchester City, di mana ia menerima kontrak berdurasi pendek bersama The Cityzens.
Klasemen Premier League
(Fabrizio Romano)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ramai-ramai Mengkritik Mohamed Salah: Dia Pikir Dirinya Lionel Messi!
Liga Inggris 8 Oktober 2025, 15:11 -
Gak Usah Muluk-muluk! Bisa Imbang Lawan Liverpool itu Sudah Bagus, MU!
Liga Inggris 8 Oktober 2025, 14:35 -
Emangnya Rela? Harry Maguire Harus 'Sunat' Gaji Jika Mau Main Lebih Lama di MU
Liga Inggris 8 Oktober 2025, 14:12 -
Ruben Amorim Ingkar Janji, Kobbie Mainoo Pilih Cabut dari MU?
Liga Inggris 8 Oktober 2025, 14:00 -
Pulih 100%, Bek MU Ini Siap Tampil di Laga Kontra Liverpool
Liga Inggris 8 Oktober 2025, 13:44
LATEST UPDATE
-
Resmi! Laga Villarreal vs Barcelona akan Digelar di Amerika Serikat
Liga Spanyol 9 Oktober 2025, 05:07 -
Jadwal Timnas Indonesia vs Irak: Laga Penentu Nasib, Zero Mistake!
Tim Nasional 9 Oktober 2025, 05:02 -
Siapa Marco Ottolini? Sosok yang Dikabarkan Bakal jadi Direktur Olahraga Juventus
Liga Italia 9 Oktober 2025, 04:51 -
Harapan Itu Masih Ada! Begini Skenario Lolos Timnas Indonesia ke Piala Dunia
Tim Nasional 9 Oktober 2025, 04:36
LATEST EDITORIAL
-
Awal Musim Spektakuler! 7 Pemain Premier League Ini Bikin Semua Terpana!
Editorial 8 Oktober 2025, 13:27 -
6 Bintang Serie A 2025/2026 yang Bikin Publik Terkagum-kagum
Editorial 8 Oktober 2025, 12:29 -
6 Pemain yang Lebih Sering Cetak Hat-trick dari Messi dan Ronaldo
Editorial 8 Oktober 2025, 11:54 -
5 Pemain Premier League yang Mulai Musim 2025/26 dengan Performa Memukau
Editorial 7 Oktober 2025, 14:43 -
5 Pemain Premier League yang Belum Kembali ke Performa Terbaiknya
Editorial 7 Oktober 2025, 14:13