Messi Menggila, Tantang Para Penggawa Madrid
Editor Bolanet | 1 Februari 2013 01:10
Pada pertandingan El Clasico, Messi yang tampil kurang meyakinkan memang beberapa kali terlibat perselisihan dengan para pemain Madrid. Xabi Alonso adalah yang paling sering 'menasehati' Messi ketika dalam pertandingan.
Di luar lapangan, tingkah laku Messi semakin menjadi. Mesin gol Barcelona FC ini dilaporkan menghina asisten pelatih Madrid Aitor Karanka di lorong menuju ruang ganti. menurut La Sexta TV dan La Cope Radio, Messi sempat menghardik Karanka. Apa yang kamu lihat? Diam! kamu hanyalah boneka Mourinho.
Setelah semua rangkaian pertandingan selesai, Messi masih belum puas menantang para penggawa Madrid. Menurut laporan Punto Pelota dan Marca, Messi mendatangi tempat parkir di Santiago Bernabeu untuk mencari Alvaro Arbeloa.
Begitu bertemu Arbeloa, Messi mengucapkan caci maki serta sumpah serapah. Saksi mata mengatakan bahwa Arbeloa sangat terkejut dengan kejadian itu. Istri Arbeloa yang tengah hamil, Carlota, yang juga ada di sana tak kalah kaget. Carlota bertanya kepada suaminya: Dia itu kenapa? (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions, Mimpi Quadruple Kian Nyata
Liga Champions 30 Januari 2026, 05:21
LATEST UPDATE
-
Link Streaming BRI Super League: Malut United vs Bhayangkara FC, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 13:19
-
Bukan ke Juventus, Jean-Philippe Mateta Pilih Gabung AC Milan?
Liga Italia 31 Januari 2026, 13:11
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Dewa United 1 Februari 2026
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 12:48
-
Prediksi BRI Super League: Borneo FC vs PSIM 1 Februari 2026
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 12:43
-
Nonton Live Streaming Persis Solo vs Persib di Vidio - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 12:34
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 31 Januari 2026, 12:26
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 31 Januari 2026, 12:26
-
Bantah Isu Resign demi MU, Roberto De Zerbi Tegaskan Masih Setia di Marseille
Liga Inggris 31 Januari 2026, 11:52
-
Alex Marquez Diisukan Saling Lirik dengan Red Bull KTM Factory Racing untuk MotoGP 2027
Otomotif 31 Januari 2026, 11:45
-
Efek Domino, Inter Milan Coba Bajak Pemain Liverpool Ini?
Liga Inggris 31 Januari 2026, 11:22
-
Bekuk City dan Arsenal, MU Tidak Boleh Sombong ketika Jamu Fulham!
Liga Inggris 31 Januari 2026, 11:08
-
Fabio Quartararo Angkat Suara Soal Gosip Pindah ke Honda di MotoGP 2027: Banyak Omong!
Otomotif 31 Januari 2026, 10:58
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30







