Modric: Barca Kuat, Tapi Tak Berdaya di Hadapan Kami
Editor Bolanet | 27 Oktober 2014 19:34
Pernyataan itu ia lontarkan setelah dalam laga El Clasico pekan lalu di Santiago Bernabeu, Madrid bisa memukul Barca dengan skor cukup telak 3-1. Padahal, Blaugrana sejatinya tertinggal lebih dahulu berkat gol Neymar.
Modric pun menyatakan bahwa Barca tampil lebih baik di seperempat jam pertama. Namun, pada akhirnya mereka bisa ditundukkan karena Madrid memang lebih kuat ketimbang klub Catalan tersebut.
Barcelona menunjukkan di 15 menit awal bahwa mereka akan menghukum Anda jika Anda memberikan mereka ruang sedikit saja. Barcelona sangatlah kuat, namun mereka tampak tak berdaya karena kami lebih hebat, ujarnya pada Sportske Novosti.
Pemain asal Kroasia itu lantas menyebutkan bahwa kunci kemenangan timnya kala itu ada di tangan Iker Casillas.
Kunci memenangkan laga itu adalah upaya penyelamatan yang dilakukan Casillas atas aksi Lionel Messi. Akan sangat susah bagi kami untuk menyusul mereka jika saja Barcelona unggul 0-2. Kami menunjukkan kekuatan mental dan stabilitas untuk membalikkan keadaan, tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Barca Kalah, Luis Enrique 'Asli' Kena Getah
- Barcelona Konfirmasi Cedera Andres Iniesta
- Dihantam Real Madrid, Luis Enrique Kritik Pertahanan Barca
- Pepe Sebut Alasan Madrid Lebih Kuat Dari Barca
- Zubi Salahkan Kegagalan Messi Cetak Gol di El Clasico?
- Suarez Akui Tak Kuat Bermain Penuh
- Xavi Sebut Madrid Hanya Andalkan Serangan Balik
- Marcelo: Kalahkan Barca Nikmat Rasanya
- Highlights La Liga: Real Madrid 3-1 Barcelona
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xabi Alonso Kepincut Kenan Yildiz, Juventus Pasang Harga 100 Juta Euro
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 22:05
-
Barcelona Dapat Pukulan Berat, Raphinha Dipastikan Absen di El Clasico
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 21:28
-
Lamine Yamal Panaskan El Clasico: Sebut Real Madrid Sebagai Maling!
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 21:15
LATEST UPDATE
-
4 Sosok di Balik Kebangkitan Manchester United Musim Ini
Liga Inggris 25 Oktober 2025, 04:00
-
Live Streaming AC Milan vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 25 Oktober 2025, 00:45
-
Tak Ada Pilihan Lain, Juventus Harus Kalahkan Lazio Pekan Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:59
-
Federico Dimarco Jadi Mesin Peluang Inter Milan di Musim Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:20
-
Juventus, Bawalah Semangat Lawan Real Madrid ke Serie A
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:18
-
Siapa yang Layak Jadi Starter Liverpool: Hugo Ekitike atau Alexander Isak?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 23:12
-
Xabi Alonso Kepincut Kenan Yildiz, Juventus Pasang Harga 100 Juta Euro
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 22:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56








