
Bola.net - Xavi Hernandez memberikan pandangannya mengenai kekalahan yang dialami Barcelona dalam ajang El Clasico. Bertanding melawan Real Madrid di Santiago Bernabeu, Barca takluk dengan skor 1-3.
Xavi masih merasa yakin Barca sebenarnya tampil bagus dalam pertandingan itu. Masalah Barca hanya satu; mereka tak pernah berhasil menghentikan serangan balik Madrid.
Tapi Xavi menganggap hal itu cukup wajar. Pasalnya, Madrid ia anggap memang hidup dengan serangan balik.
"Kalau ada kesalahan, semua orang di Barca punya tanggung jawab asing-masing. Babak pertama Barca tampil bagus. Kami berusaha untuk menguasai bola tetapi Madrid bisa memukul cepat lewat serangan balik. Gol ketiga mereka sungguh disayangkan. Tapi Madrid memang hidup dengan serangan balik," tukas Xavi kepada AS.
Xavi mengakui bahwa pada babak kedua level permainan Barca memang menurun hingga Madrid bisa mencetak dua gol kemenangan. [initial]
(as/hsw)
Xavi masih merasa yakin Barca sebenarnya tampil bagus dalam pertandingan itu. Masalah Barca hanya satu; mereka tak pernah berhasil menghentikan serangan balik Madrid.
Tapi Xavi menganggap hal itu cukup wajar. Pasalnya, Madrid ia anggap memang hidup dengan serangan balik.
"Kalau ada kesalahan, semua orang di Barca punya tanggung jawab asing-masing. Babak pertama Barca tampil bagus. Kami berusaha untuk menguasai bola tetapi Madrid bisa memukul cepat lewat serangan balik. Gol ketiga mereka sungguh disayangkan. Tapi Madrid memang hidup dengan serangan balik," tukas Xavi kepada AS.
Xavi mengakui bahwa pada babak kedua level permainan Barca memang menurun hingga Madrid bisa mencetak dua gol kemenangan. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 18:46
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 18:29
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 17:22
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 13:22
Jude Bellingham Akhirnya Sudahi Paceklik Gol, Xabi Alonso: Lanjutkeun!
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 12:19
Dikritik Tak Mempan, Vinicius Junior Tampil Brilian untuk Real Madrid
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 18:46
-
Otomotif 23 Oktober 2025 18:41
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 18:29
-
Bola Indonesia 23 Oktober 2025 18:25
-
Otomotif 23 Oktober 2025 18:20
-
Bola Indonesia 23 Oktober 2025 18:17
MOST VIEWED
- Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
- Formasi Eksperimen Hansi Flick: Trio Bardghji, Rashford, dan Yamal Siap Uji Taji di Barcelona vs Olympiacos
- Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
- Tak Bisa Berhenti Cetak Gol, Musim Ini Memang Musimnya Kylian Mbappe!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...