Neymar Berharap Messi Segera Pastikan Komitmen di Barca
Rero Rivaldi | 23 Desember 2016 12:50
Bola.net - - Bintang , , percaya hanya tinggal masalah waktu sebelum Lionel Messi mengikat kontrak baru di tim juara La Liga.
Messi, yang kini berusia 29 tahun, diperkirakan akan mengikat kontrak baru dengan Barcelona, di mana kontraknya yang berlaku sekarang baru akan habis pada 2018 mendatang.
Neymar berharap pemain Argentina akan terus bertahan di Camp Nou dan mengharap akan segera terjadi kesepakatan, meski presiden Josep Maria Bartomeu belum lama ini mengatakan belum ada negosiasi antara kedua pihak.
Kami berharap Messi akan terus bertahan di Barcelona bersama kami. Saya mengharap dia akan segera mengikat kontrak baru, tutur Neymar menurut FFT.
Neymar sendiri sejauh ini sudah mencetak empat gol di La Liga dalam 13 pertandingan, namun memimpin daftar assist dengan enam koleksi umpan akuratnya.
Saya amat bahagia dengan musim yang saya jalani sejauh ini, meski dengan gol yang lebih sedikit. Hal tersebut akan terjadi secara alami. Saya amat bahagia dengan assist, saya bisa membantu tim dengan cara terbaik yang saya bisa.
Barca akan kembali bermain ketika mereka bertandang ke Villarreal pada 8 Januari mendatang.
Baca Juga:
- Owen Yakin Chelsea Menang 12 Kali Beruntun di Premier League
- Owen Prediksi United Mulus di Jalur Kemenangan di Boxing Day
- Soal Schneiderlin, Koeman Pilih Bungkam
- 'Kesempatan Terakhir untuk Jones dan Rojo di MU'
- Rojo Ingin Menangkan Trofi Bersama MU di 2017
- Keown Anggap Absennya Costa dan Kante Bagus untuk Chelsea
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Barcelona vs Olympiakos - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:47 -
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 22:43 -
Villarreal vs Manchester City: Berapa Gol Bakal Dicetak Erling Haaland?
Liga Champions 21 Oktober 2025, 21:15 -
Link Streaming Villarreal vs Manchester City Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Oktober 2025, 15:31 -
Jadwal Siaran Langsung Liga Champions di SCTV Malam Ini, Selasa 21 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 13:10
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Mengintip Forum Diplomasi: AWMUN XII Hadirkan 5 Dewan PBB di Bali.
News 22 Oktober 2025, 08:00 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Oktober 2025, 05:59 -
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59 -
Hasil Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Tim Tamu Bantai Tuan Rumah Tanpa Ampun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:35
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04