Neymar Tiga Besar Ballon d'Or, Barca Keluar 29 Miliar Rupiah
Editor Bolanet | 1 Desember 2015 06:37
Pemain Brasil masuk tiga finalis bersama Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo, usai musim lalu membawa Barcelona meraih treble.
Neymar bergabung dengan Barcelona usai dibeli 57,1 juta euro dari Santos pada Juni 2013, namun ada klausul khusus yang mengatakan klub akan membayar 2 juta euro tambahan andai sang pemain masuk tiga besar Ballon d'Or.
Neymar sendiri belum lama ini sempat tersandung kasus pajak di Brasil, yang membuat sejumlah asetnya dibekukan.
Kasus tersebut membuat ayah sang pemain, yang sekaligus menjadi agennya, mengancam akan pergi dari Spanyol, seiring dengan rumor yang mengatakan bahwa Neymar tengah masuk radar Manchester United. [initial]
(gl/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












