Penaltinya Gagal Ditiru Neymar, Legenda Italia Angkat Bicara
Editor Bolanet | 26 November 2015 14:53
Bagi para penggemar sepakbola di era 90an, teknik tersebut bukan sesuatu yang asing. Legenda Serie A, Giuseppe Signori, bisa diklaim sebagai orang yang mempopulerkannya dan ia sudah berulangkali sukses mencetak gol penalti dengan cara tersebut.
Nah, belum lama ini media Spanyol, AS, menemui Signori dan menanyakan komentarnya mengenai eksekusi penalti yang dilakukan oleh Neymar.
Mungkin Neymar menggunakan momentum yang lebih pendek. Saya sendiri tidak seperti itu. Keuntungan menggunakan teknik ini adalah Anda tidak memberikan kesempatan pada kiper untuk bergerak, tutur Signori.
Sukses tidaknya tergantung pada tendangan yang dilakukan. Jika mengarah ke sisi atas, keberhasilannya akan makin tinggi. Sementara Neymar melesatkan bola dengan ketinggian rata-rata dan dengan mudah dijangkau oleh Szczesny.
Rahasianya adalah melihat lutut kiper dan menganalisa video permainan. Teknik ini bisa disempurnakan dengan pengalaman dan kerja keras. [initial]
Baca Juga:
- Pikat MU dan Chelsea, Marquinhos Dekati Pintu Keluar PSG
- Messi & Mascherano Bujuk Lavezzi Pilih Barca
- Mau Jago Free Kick ala Ronaldo? Ini Rahasianya
- Mau Bangkit? Benahi Lini Pertahananmu Dulu Madrid !
- Ini Trik Jitu Eksekusi Tendangan Bebas ala Messi
- Le Tissier: Seperti Giggs, Ronaldo Bisa Main Hingga 40 Tahun
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59
LATEST UPDATE
-
Dikritik Tak Mempan, Vinicius Junior Tampil Brilian untuk Real Madrid
Liga Champions 23 Oktober 2025, 12:19 -
Juventus Kalah Lagi, Dusan Vlahovic Geram: Standar Klub Ini Bukan Seperti Itu!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 11:54 -
Kalah Tipis dari Real Madrid, Igor Tudor: Juventus Layak Dapat Lebih!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 11:53 -
Jadwal Liga Europa Pekan Ini Live di SCTV, 23-24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 23 Oktober 2025, 11:39 -
Jadwal dan Hasil Lengkap Pertandingan Wakil Indonesia di French Open 2025
Bulu Tangkis 23 Oktober 2025, 11:38 -
Menang 5-1 atas Ajax Amsterdam, Chelsea 'Dibantu' Dewi Fortuna
Liga Champions 23 Oktober 2025, 11:35 -
Link Live Streaming Pertandingan French Open 2025 di Vidio, 21-26 Oktober 2025
Bulu Tangkis 23 Oktober 2025, 11:34 -
Jadwal Lengkap Pertandingan French Open 2025, 21-26 Oktober 2025
Bulu Tangkis 23 Oktober 2025, 11:33
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04