Pique Akui Dirinya dan Enrique Mulai Saling Memahami
Editor Bolanet | 25 Maret 2015 08:16
Pique sebelumnya sempat tidak dimainkan oleh Enrique di beberapa laga di awal musim kompetisi. Sang bek juga tercatat terlibat dua masalah indisipliner, yakni berdebat dengan polisi di klub malam dan ketahuan membawa smartphone di bangku cadangan tim.
Namun sang pemain mengaku ia sudah melewati semua itu dan kini hubungannya dengan Pique menjadi semakin baik.
Sempat ada sedikit masalah di awal musim kompetisi kali ini, namun seiring berjalannya waktu, kami saling mengerti satu sama lain. Saya mengerti bagaimana ia ingin kami bermain, tutur Pique pada Marca.
Luis Enrique memang berbeda dengan Guardiola, namun dari sisi hubungan antara pelatih dan pemain, keduanya tidak jauh berbeda, pungkasnya.
Barcelona kini tengah berada di puncak klasemen sementara La Liga, dengan keunggulan empat poin dari Real Madrid. [initial]
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








