Prediksi Real Betis vs Barcelona 13 Januari 2023
Gia Yuda Pradana | 12 Januari 2023 08:06
Bola.net - Real Betis dan Barcelona akan berduel di King Fahd International Stadium pada semifinal Supercopa de Espana 2022/2023. Pertandingan Piala Super Spanyol antara Real Betis vs Barcelona ini akan live Jumat, 13 Januari 2023, jam 02:00 WIB.
Turnamen ini dilangsungkan di Riyad, Arab Saudi, dan ada empat tim yang terlibat. Mereka adalah Real Madrid (juara La Liga 2021/2022), Barcelona (runner-up La Liga 2021/2022), Real Betis (juara Copa del Rey 2021/2022), dan Valencia (runner-up Copa del Rey 2021/2022).
Pada edisi sebelumnya, Barcelona langsung tersingkir di semifinal. Waktu itu, Barcelona kalah 2-3 dari Real Madrid lewat extra time.
Betis dan Barcelona sama-sama punya modal bagus untuk duel di Riyadh. Sebab, mereka baru meraih kemenangan di ajang La Liga.
Di laga terakhirnya itu, Betis mengalahkan tuan rumah Rayo Vallecano 2-1. Satu gol didapatkan dari bunuh diri pemain lawan, sedangkan satu gol lainnya dicetak oleh Luiz Henrique.
Sementara itu, Barcelona menang 1-0 di markas Atletico Madrid. Gol tunggal Ousmane Dembele membuat Barcelona memimpin klasemen dengan keunggulan tiga poin atas Real Madrid.
Betis kerap inferior di hadapan Barcelona. Dalam tujuh pertemuan terakhir dengan Barcelona, Betis menelan enam kekalahan dan cuma mampu mencuri satu kemenangan. Dari situ, bisa dilihat siapa yang bakal lebih difavoritkan menang dan lolos untuk menghadapi Real Madrid di final.
Prediksi Starting XI
Real Betis (4-2-3-1): Bravo; Ruibal, Pezzella, Gonzalez, Miranda; Carvalho, Rodriguez; Joaquin, Canales, Juanmi; Iglesias.
Pelatih: Manuel Pellegrini.
Barcelona (4-3-3): Ter Stegen; Kounde, Garcia, Christensen, Alba; Gavi, Busquets, Pedri; Dembele, Lewandowski, Fati.
Pelatih: Xavi.
Head-to-Head
5 Pertemuan Terakhir
08-05-2022 Betis 1-2 Barcelona (La Liga)
04-12-2021 Barcelona 0-1 Betis (La Liga)
08-02-2021 Betis 2-3 Barcelona (La Liga)
07-11-2020 Barcelona 5-2 Betis (La Liga)
10-02-2020 Betis 2-3 Barcelona (La Liga).
5 Pertandingan Terakhir Real Betis (S-K-S-M-M)
07-11-22 Betis 1-1 Sevilla (La Liga)
11-11-22 Valencia 3-0 Betis (La Liga)
30-12-22 Betis 0-0 Bilbao (La Liga)
05-01-23 Ibiza Islas Pitiusas 1-4 Betis (Copa del Rey)
08-01-23 Rayo 1-2 Betis (La Liga).
5 Pertandingan Terakhir Barcelona (M-M-S-M-M)
06-11-22 Barcelona 2-0 Almeria (La Liga)
09-11-22 Osasuna 1-2 Barcelona (La Liga)
31-12-22 Barcelona 1-1 Espanyol (La Liga)
05-01-23 Intercity 3-4 Barcelona (Copa del Rey)
09-01-23 Atletico 0-1 Barcelona (La Liga).
Statistik dan Prediksi Skor
- Betis cuma kalah 1 kali dalam 8 laga terakhirnya di semua kompetisi (M5 S2 K1).
- Betis selalu menang dan selalu mencetak minimal 2 gol dalam 2 laga terakhirnya di semua kompetisi.
- Barcelona menang 6 kali dan tak terkalahkan dalam 7 laga terakhirnya di semua kompetisi (M6 S1 K0).
- Barcelona cuma mencatatkan 2 clean sheet dalam 6 laga terakhirnya di semua kompetisi.
- Barcelona memenangi 6 dari 7 laga terakhirnya melawan Betis di semua kompetisi (M6 S0 K1).
- Barcelona selalu mencetak minimal 2 gol dalam 9 dari 10 laga terakhirnya melawan Betis di semua kompetisi.
- Barcelona selalu gagal clean sheet dalam 8 laga terakhirnya melawan Betis di semua kompetisi.
Prediksi skor akhir: Real Betis 1-2 Barcelona.
Hasil dan Jadwal Semifinal Supercopa de Espana 2022/2023
Kamis, 12 Januari 2023
02:00 WIB Real Madrid 1-1 Valencia (extra time, Real Madrid menang adu penalti 4-3)
Jumat, 13 Januari 2023
02:00 WIB Real Betis vs Barcelona
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Terungkap, Ini Alasan Manchester United Tidak Angkut Memphis Depay di Januari 2023
- Saingi Barcelona, Juventus Juga Inginkan Wilfried Zaha
- Dipermalukan Barcelona, Diego Simeone Nilai Atletico Madrid Main Terlalu Lambat!
- Sikat Atletico, Kemenangan yang Tidak Mudah untuk Barcelona
- Barcelona Tundukkan Atletico Madrid: Tiga Poin Emas dan Suntikan Moral
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Denzel Dumfries
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:27 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Oktober 2025, 05:59
LATEST UPDATE
-
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03 -
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Bayer Leverkusen vs PSG: Nuno Mendes
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:50 -
Man of the Match Villarreal vs Manchester City: Savinho
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:45 -
Man of the Match Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Denzel Dumfries
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:27 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Mengintip Forum Diplomasi: AWMUN XII Hadirkan 5 Dewan PBB di Bali.
News 22 Oktober 2025, 08:00
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04