Preview: Barca vs Getafe, Akhiri Episode Buruk!
Editor Bolanet | 10 Februari 2013 11:00
Sejauh La Liga musim 2012/13 berjalan, pasukan Tito Vilanova berada di puncak klasemen dengan raihan 59 poin dari 22 laga. Sedangkan armada Luis Garcia Plaza berjuang di posisi 12 dengan 29 poin dari 22 laga.
Asisten manajer Tito, Jordi Roura mengaku ingin meraih kemenangan saat melawan Getafe, Getafe kerap menyulitkan kami, namun kami tidak menjanjikan pertandingan mudah bagi mereka. ucap Roura. Sedangkan Garcia juga memberikan komentarnya mengenai pertandingan tersebut, Barca hanya tim sepakbola, kami tidak takut. Getafe datang dengan kepercayaan diri tinggi, serta tekad untuk menang. pungkasnya.
Kemungkinan besar Blaugrana tidak akan diperkuat sang maestro lapangan tengah, Hernandez kala menghadapi Getafe di Nou Camp, akibat cedera hamstring. Posisinya akan digantikan Thiago Alcantara.
Sementara itu di kubu tim tamu, Garcia tengah dipusingkan dengan absennya beberapa pemain penting seperti Angel Lafita, , Juan Valera dan Juan Rodriguez akibat cedera. Sedangkan Miguel Angel Moya dan harus absen karena akumulasi kartu.
Pekan ke-23 Liga Spanyol antara Barcelona FC kontra Getafe akan disiarkan secara langsung oleh Trans TV, Minggu (10/02), pada pukul 17:45 wib.
Perkiraan starting line-up kedua tim:
Barcelona (4-3-3): Valdes (Gk); Alves, Pique, Puyol, Alba; Thiago, Busquets, Fabregas; Pedro, Messi, Iniesta.
Getafe (4-2-3-1): Codina (Gk); M Torres, Lopo, Alexis, Escudero; Borja, X Torres; Leon, Barrada, Gavilan; Colunga.[initial]
11 Pesepakbola Yang Terjun ke Dunia Jurnalistik
10 Desain Sepatu Bola Terbaik Musim 2012/13
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Dicampakkan Dro Fernandez, Presiden Klub Bahkan Dibuat Terkejut
Liga Spanyol 27 Januari 2026, 22:17
-
Perjalanan Berliku Fermin Lopez: Air Mata, Keraguan, dan Ledakan di Barcelona
Liga Spanyol 27 Januari 2026, 19:42
-
Barcelona vs Copenhagen: Rekor Produktivitas Jadi Modal Tuan Rumah
Liga Champions 27 Januari 2026, 16:45
-
Marc Casado Aman di Camp Nou, Hansi Flick Tak Mau Lepas
Liga Spanyol 27 Januari 2026, 14:48
LATEST UPDATE
-
Manchester United Berpotensi Raup Lebih dari Rp4 Triliun dari Hak Nama Stadion Baru
Liga Inggris 28 Januari 2026, 21:09
-
Proliga 2026: Tampil di Rumah Sendiri, Gresik Phonska Plus Bidik Kemenangan Penuh
Voli 28 Januari 2026, 20:33
-
Live Streaming Athletic Club vs Sporting - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:18
-
Live Streaming Pafos vs Slavia Praha - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:17
-
Live Streaming Ajax vs Olympiacos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:16
-
Live Streaming Club Brugge vs Marseille - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:15
-
Live Streaming Leverkusen vs Villarreal - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:14
-
Live Streaming PSV vs Bayern - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:10
-
Live Streaming Liverpool vs Qarabag FK - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:09
-
Live Streaming PSG vs Newcastle - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 28 Januari 2026, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04





