Real Madrid Akan Mainkan Danilo Lawan Osasuna
Editor Bolanet | 7 September 2016 21:39
Zidane memang harus bijak dalam menentukan susunan pemain untuk pertandingan di akhir pekan melawan . Pasalnya, beberapa pemain Madrid saat ini tengah sibuk dengan agenda internasional bersama negara masing-masing.
Jika tidak bijak dalam menentukan susunan pemain, bukan tidak mungkin Zidane akan mendapati pemainnya cedera.
Menurut Marca, saat ini Zidane sedang mempertimbangkan matang-matang untuk memainkan saat melawan Osasuna.
Pasalnya, Danilo tidak ambil bagian dalam pertandingan internasional. Pemain berusia 25 tahun ini diyakini bisa menggantikan peran yang selama ini diemban oleh Dani Carvajal yang baru pulang dari timnas Spanyol.
Tak hanya itu, Zidane juga disebut sedang memikirkan opsi untuk memainkan Danilo pada posisi Marcelo. Pasalnya, Fabio Coentrao masih cedera dan Marcelo baru saja menuntaskan tugasnya bersama timnas Brasil.
Setelah melawan Osasuna di akhir pekan, Madrid lantas akan bertemu dengan Sporting di tengah pekan. Maka, Zidane harus benar-benar bijak dalam menentukan susunan pemainnya. [initial]
Baca Ini Juga:
- Paco Alcacer Nikmati Latihan Perdananya di Barcelona
- Morata: Kuncinya Adalah Kesabaran dan Ambisi
- Duel Celta vs Atletico Diklaim Sedot Lebih Banyak Penonton Ketimbang Derby Manchester
- Iniesta Optimis Bisa Turun Kontra Alaves
- Barca Siap Manfaatkan Kemarahan Lichtsteiner
- Nike Coba Bajak Real Madrid dari Adidas
- Suporter Barca Pede Timnya Raih Treble
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
LATEST UPDATE
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









