Real Madrid Bantai Barcelona 4-0 di Camp Nou, Benzema Mode Ramadan Ngeri, Messi Mending Gak Usah Balik
Ari Prayoga | 6 April 2023 06:22
Bola.net - Copa del Rey 2022/2023 babak semifinal leg kedua menghadirkan duel Barcelona vs Real Madrid di Spotify Camp Nou, Kamis (6/4/2023) dini hari WIB. Laga berakhir dengan skor 0-4 untuk kemenangan Real Madrid.
Karim Benzema menjadi bintang kemenangan Real Madrid dengan memborong tiga gol alias hattrick. Tak hanya itu, Benzema juga menyumbang satu assist untuk gol Vinicius Junior.
Berkat hasil ini, Real Madrid pun berhak lolos ke final dengan kemenangan agregat 4-1. Di partai puncak, El Real akan berhadapan dengan Osasuna.
Warganet di media sosial Twitter memberikan beragam reaksi terhadap hasil laga ini. Berikut beberapa di antaranya.
Wak Haji ngeri, Ronaldo aja gak bisa
Wak Haji gacor banget pas Ramadan
Hmm, ya bener juga sih
Madridista gak percaya timnya bisa bantai Barca di Camp Nou
Messi mending gausa balik?
Biasakan nonton Madrid sampai selesai
Benzema sahurnya lahap banget ya
Atau cuma buka 3 kurma?
Cuma latihan kok sampai disiarkan segala
Fans Barca mohon ampun
Cules masuk ke goa
Juara Copa del Rey harga mati
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37
LATEST UPDATE
-
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04